Kemerdekaan pers terbelenggu karena UU KUHP itu dapat menjerat wartawan dan perusahaan pers sebagai pelaku tindak pidana ketika menjalankan tugas jurnalistik.
Anggota Dewan Pers, Yadi Hendriana mengantongi informasi bahwa Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (RKUHP) akan segera disahkan dalam waktu dekat.
Dewan Pers meluncurkan aplikasi pengaduan berbasis elektronik. Peluncuran aplikasi ini bertujuan untuk mempermudah proses pengaduan dan kontrol terhadap karya pers.
Dewan Pers menggelar rapat klarifikasi terkait serangan DDos (distributed denial of service) atau penolakan layanan secara terdistribusi terhadap situs web narasi TV, Konde.co, dan Batamnews.co.id.
Pentingnya wartawan ekonomi memiliki pemahaman mendalam terkait bidangnya seperti perbankan ditekankan dalam pelatihan jurnalistik BRI Media Engagement Jurnalisme Perbankan Di Era Transformasi.
Jenazah Ketua Dewan Pers Pers Azyumardi Azra sudah dibawa ke rumah duka di Cirendeu, Tangsel, setelah tiba di Bandara Soekarno-Hatta Senin (19/9/2022) malam.
Jenazah ketua Dewan Pers Azyumardi Azra dijemput oleh sejumlah tokoh nasional di Gedung Human Remains Cargo Jenazah Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Senin, (19/9) malam.
Ketua Bidang Dakwah dan Ukhuwah Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH Muhammad Cholil Nafis akan menjadi imam sholat gaib untuk mendoakan almarhum Ketua Dewan Pers Azyumardi Azra di Hall Dewan Pers, Jalan....
Kabar duka datang dari dunia pendidikan dan pers Indonesia. Ketua Dewan Pers, Prof Azyumardi Azra telah berpulang ke Rahmatullah di Malaysia saat sedang menjalani perawatan di RS Serdang.
Di mata Saiful Mujani, Azyumardi adalah orang baik semasa hidupnya dan akan mendapatkan pesan mendalam bagi setiap orang yang pernah bertemu dan bertukar pikiran dengan almarhum.