Harga eceran tertinggi (HET) elpiji tiga kilogram di Sulsel bakal naik menjadi Rp18.500. Penetapan HET tersebut tertuang dalam Pergub tentang Pedoman Penetapan HET LPG.
Kementerian Pertanian (Kementan) menerbitkan Peraturan Menteri Pertanian (Permentan) Nomor 49 tahun 2020 tentang Alokasi dan Harga Eceran Tertinggi Pupuk Bersubsidi Sektor Pertanian
Langkanya penjualan gas 3 kilogram di Kabupaten Musi Banyuasin membuat sejumlah warga kebingungan, terlebih saat ini masyarakat sedang dihadapi dengan pandemi Covid-19.
Perum Bulog Divre Sumsel dan Bangka Belitung mulai menyalurkan gula pasir di Kota Palembang dengan Harga Eceran Tertinggi (HET) Rp12.500 per kilogram untuk mengendalikan harga yang masih melambung di....
Unit Tindak Piana Tertentu Kepolisian Resor (Polres) Bulukumba melakukan pengawasan distribusi gula pasir guna memastikan tak ada penimbunan dan spekulan.
Kementerian Perdagangan (Kemendag) memastikan tidak akan mengubah regulasi Harga Eceran Tertinggi (HET) untuk gula yakni di tingkat konsumen HET sebesar Rp12.500 per kg.