Polres Jakarta Timur masih menyelidiki kasus tewasnya seorang pemuda yang merupakan putra perwira TNI Angkatan Udara. Pemuda tersebut ditemukan tewas dengan luka bakar di Lapangan Udara (Lanud) Halim....
Kabar duka datang dari lingkungan Polda Metro Jaya. Kepala Satuan Lantas Polres Metro Jakarta Timur, AKBP Edy Surasa meninggal dunia karena sakit jantung, Minggu (24/9/2023).
Kiprah perempuan di sektor publik, baik formal maupun informal kian menunjukkan kemajuan yang signifikan dan tak sedikit di antaranya yang diganjar penghargaan atas partisipasinya di masyarakat.
Ratusan orang menghadiri acara Sigap Metal yang diselenggarakan relawan Ganjar Pranowo di Taman RTH Jalan Bahagia RT06/01 Kelurahan Tengah, Kramatjati, Jakarta Timur. Mereka tampak antusias mengikuti....
Petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) membuat mural di Jalan Haji Bokir bin Djiun, Taman Mini, Jakarta Timur, Jumat (25/8/2023).Mural ini dibuat untuk mempercantik wilayah Jakarta Timur....
Tak kuasa menahan kesedihan seorang ibu berinisial E tiba tiba terjatuh saat tengah menceritakan kasus pencabulan yang menimpa putrinya kepada jurnalis MNC Media, di depan kantor Polres Metro Jakarta....
Bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) Partai Perindo DKI Jakarta semakin optimistis seusai menghadiri rapat koordinasi DPD dan DPC Perindo se-Jakarta Timur. Sebanyak 30 bacaleg yang hadir melakukan....
Sejumlah simpatisan Partai Gerindra menghadiri acara Konsolidasi Akbar Kader Partai Gerindra se-Jakarta Timur di GOR Velodrom, Jakarta, Minggu (16/7/2023). Kegiatan yang dihadiri ribuan kader dan simpatisan....
Penjualan sapi kurban di lapak kawasan Pulogebang, Cakung, Jaktim menurun. Harga sapi yang tinggi membuat penjualan menurun hingga 20 persen. Tahun lalu, seminggu jelang Iduladha, seribu ekor sapi sudah....
Seorang pria muda berinisial AW (32) nekat mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri di atas pohon Jalan Swadaya Raya Binong, Penggilingan, Cakung, Jakarta Timur pada Sabtu (17/6/2023). Tim pemadam....
Terdapat sedikitnya enam rekomendasi mall di Jakarta Timur yang bisa jadi pilihan tempat belanja atau sekadar cuci mata. Salah satunya adalah The Amboja yang terbilang baru.
Terdapat sedikitnya enam rekomendasi mall di Jakarta Timur yang bisa jadi pilihan tempat belanja atau sekadar cuci mata. Salah satunya adalah The Amboja yang terbilang baru.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan wilayah Jakarta Timur, Jakarta Barat, dan Jakarta Selatan akan diguyur hujan ringan pada Selasa (6/6/2023) siang. Adapun suhu udara di....