Spesifikasi dan persenjataan yang ada di KRI Ajak-653 cukup memberi ngeri musuh. Pasalnya, KRI Ajak-653 ini sudah di-upgrade dan telah menyelesaikan uji tembak.
Taruna Akademi Angkatan Laut (AAL) Tingkat III Angkatan ke-69 bersama Royal Australian Navy melambaikan tangan saat bertolak menuju Cairns, Australia di Dermaga Royal Australian Naval Base HMAS Kuttabul....
KRI Teluk Weda-526 melintas di Selat Madura, Jawa Timur, Rabu (7/9/2022). TNI Angkatan Laut mengerahkan tujuh KRI, satu pesawat udara CN235, dua helikopter, dua KAL, dua Tim Kopaska dan dua Tim Penyelam....
TNI Angkatan Laut (AL) mengerahkan 13 KRI, 1 KAL,1 tim Kopaska dan 1 tim penyelam ke lokasi jatuhnya pesawat G-36 Bonanza T-2503 TNI AL di perairan Selat Madura.
Ngopi bareng bareng KSAL seketika berubah heboh manakala sejumlah kapal fregat, helikopter berikut beberapa penerjun payung bermanuver di dekat KRI Dewaruci.
Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL Laksamana TNI Yudo Margono melakukan pengguntingan pita disaksikan oleh Wakil Kepala Staf Angkatan Laut (Wakasal) Laksamana Madya TNI Ahmadi Heri Purwono serta seluruh....
Taruna Akademi Angkatan Laut (AAL) Tingkat III Angkatan ke-69 melaksanakan peran parade roll di atas KRI Bima Suci-945 saat sandar di Port Of Townsfille, Australia, Senin (29/8/2022). KRI Bima Suci-945....
Dalam rangka membangun toleransi antar umat beragama, TNI Angkatan Laut beserta tokoh lintas agama menggelar acara Lautan Berdoa yang diisi dengan kegiatan doa bersama dan tabur bunga di atas KRI Semarang....
Taruna Akademi Angkatan Laut (AAL) Tingkat III Angkatan ke-69 menaiki tangga untuk melaksanakan peran parade roll di atas KRI Bima Suci-945 saat akan bertolak menuju Townsville, Australia di atas geladak....
KRI Bima Suci-945 bersiap sandar di dermaga Lanal Tual di Tual, Maluku, Selasa (16/8/2022). KRI Bima Suci-945 akan bersandar selama empat hari di Tual, Maluku untuk melaksanakan sejumlah kegiatan dalam....
TNI Angkatan Laut menggelar diskusi Napak Tilas Ratu Kalinyamat Pahlawan Maritim Nusantara di KRI Dewa Ruci yang bersandar di Dermaga Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil), Tanjung Priok, Jakarta Utara,....
Presiden ke-5 RI, Megawati Soekarnoputri menjadi pembicara kunci Tapak Tilas Ratu Kalinyamat Pahlawan Maritim Nusantara yang digelar TNI Angkatan Laut (AL) di Jakarta, Kamis (11/8/2022).
Satu lagi kapal perang baru memperkuat jajaran TNI AL. Senin (8/8/2022) kemarin Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono meresmikan KRI Teluk Calang-524 di Jakarta Internasional Container....
Kepala Staf TNI Angkatan Laut Laksamana TNI Yudo Margono meresmikan Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) dengan nama KRI Teluk Calang-524 di JICT 2, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada, Senin (8/8/2022).
Taruna Akademi Angkatan Laut (AAL) Tingkat III Angkatan ke-69 memberikan penjelasan tentang kapal kepada siswa sekolah Indonesia Singapura di atas anjungan KRI Bima Suci-945 saat Open Ship di Pelabuhan....