Berbeda dengan PT Pertamina (Persero), SPBU Swasta justru ramai-ramai turunkan harga BBM per 1 April 2024. Kali ini giliran BP AKR yang memutuskan untuk kembali melakukan penyesuaian harga BBM.
Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah, Unit Tipidter Satreskrim Polres Indramayu melakukan inspeksi mendadak (sidak) di sejumlah SPBU di wilayah Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, pada Minggu (31/3/2024).
Polresta Bandar Lampung melakukan pengecekan terhadap sejumlah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di wilayah hukumnya. Pengecekan dilakukan untuk mencegah kecurangan penjualan bahan bakar minyak....
Belasan truk dan bus mengalami mogok setelah melakukan pengisian BBM jenis solar di SPBU Megang, Kecamatan Lubuklinggau Utara II, Kota Lubuklinggau, Sumsel.
Persoalan bidang metrologi legal bukan hanya terkait dengan alat takar BBM di SPBU saja, tetapi juga pada alat ukur/takar/timbang lain yang ada dalam perdagangan sehari-hari.
SPBU 34.17106 di Jalan Ir H Djuanda, Kota Bekasi menghentikan sementara penjualan BBM. Hal itu menyusul penjualan BBM yang diduga tercampur dengan air.
Pertamina memastikan pihak SPBU bertanggung jawab dengan memperbaiki kerusakan kendaraan dan mengganti BBM kendaraan konsumen yang mogok akibat kontaminasi.
Puluhan kendaran roda dua dan dua unit mobil mengalami mati mesin atau mogok usai mengisi bahan bakar jenis Pertalite di SPBU 34 -17106, Jalan Ir Juanda, Bekasi Selatan, Kota Bekasi.
Pada pompa ukur BBM di SPBU ini diduga terpasang alat tambahan yang dapat mempengaruhi hasil penakaran yang berpotensi merugikan konsumen hingga Rp2 miliar per tahun.
Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat (JBB) mengambil tindakan tegas atas temuan adanya tambahan alat switch di tiga dari total delapan dispenser SPBU 34.41345, Karawang
Direktur Utama Pertamina Patra Niaga Riva Siahaan meninjau langsung kesiapan layanan di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) wilayah Medan, Sumatera Utara.
Berbeda dengan PT Pertamina (Persero) yang tak menaikkan harga BBM nonsubsi untuk bulan Maret, harga BBM di SPBU swasta pada periode yang sama naik bervariasi.