Banjir yang kerap terjadi di Underpass Timur Kemayoran, menimbulkan keresahan masyarakat. Penyebabnya adalah saluran air tersumbat dan pompa yang tidak optimal.
Pembangunan waduk seluas 3,8 hektar di Perkampungan Belibis Cilincing Jakarta Utara terus bergulir. Proyek ini diharapkan mencegah banjir yang biasa menggenangi Kawasan Cilincing
Kota Surabaya sampai akhir tahun ini diprediksi akan mengalami curah hujan yang tinggi sehingga bencana banjir mengancam. Sejumlah antisipasi mulai dilakukan.
Sudin Sumber Daya Air Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Utara mengerjakan pembuatan Waduk Rawa Malang RW 10, Kelurahan Semper Timur, Kecamatan Cilincing.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meminta semua pihak untuk siaga menghadapi musim hujan. Penanganan banjir di Jakarta harus melibatkan seluruh unsur terkait.
Untuk mengantisipasi terjadinya banjir akibat tingginya intensitas hujan, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Palembang akan mengoptimalkan fungsi anak sungai.
Antisipasi banjir, Suku Dinas Sumber Daya Air Jakarta mengeruk kali di Ibukota. Di Kali Sentiong Jakarta Pusat, satu eskavator dikerahkan untuk mengeruk lumpur.
Petugas melakukan pengerukan lumpur sungai di kawasan Menteng, Jakarta, Kamis (5/11/2020). Memasuki musim penghujan, pemprov DKI Jakarta makin gencar melakukan gerakan pencegahan banjir salah satunya....
Dinas PU Makassar membentuk tim khusus untuk memantau kondisi titik-titik drainase. Langkah ini dilakukan sebagai langkah antisipasi banjir dan genangan saat musim hujan.
Kelurahan Sukapura bersama Kelurahan Pegangsaan Dua, Sudin Sumber Daya Air Jakarta Utara dan Unit Pelaksana Kebersihan Badan Air berkolaborasi melakukan gerebek lumpur dan sampah di Kali Cakung Lama.
Untuk mengantisipasi banjir, Pemerintah Kota Jakarta Utara telah mempersiapkan puluhan mesin pompa stasioner dan portabel di kawasan Kelurahan Pluit, Kecamatan Penjaringan.
Saluran penghubung di kawasan Jalan Sasak, Sukabumi Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat (Jakbar), diperbaiki Sudin Sumber Daya Air, Senin (19/10/2020).
Pemkot Jakut melakukan pembersihan terhadap lumpur dan sampah di sejumlah lokasi yang rentan dengan penyumbatan seperti di Tugu Selatan, Kecamatan Koja.
Suku Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Energi berkordinasi dengan Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota Jakarta Utara melatih 99 petugas PPSU untuk pengoperasionalan genset dan teknik penopingan pohon
Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Letjen TNI Doni Monardo meminta Pemerintah Daerah segera antisipasi kemungkinan bencana banjir di musim hujan saat pandemi.
Pemkot Jakarta Utara meminta seluruh SKPD, Camat dan Lurah memaksimalkan fungsi saluran air. Langkah ini dilakukan guna mengantisipasi genangan dan banjir saat