Dalam rangka mempersiapkan diri untuk kompetisi 2022 PUBG MOBILE World Invitation (PMWI) pada 11-20 Agustus 2022 di Riyadh, Arab Saudi, Morph GGG telah menjalani berbagai macam latihan
Kejuaraan olahraga elektronik Piala Presiden Esports 2022 yang akan dimulai pada Minggu (10/8/2022). Event ini dipastikan bakal berlangsung lebih menantang.
Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mendukung tim Esports Indonesia, Morph Team berlaga di Riyadh, Arab Saudi. Mereka akan mengikuti turnamen dunia.
Kompetisi Esports bertajuk Predator League 2022 kembali bergulir mempertandingkan dua kategori game yakni DOTA 2 dan Player Unknowns Battlegrounds (PUBG). Ajang ini pun menyiapkan total hadiah Rp6 miliar.
BNI menggelar eSports Tournament for Stronger Indonesia demi mendorong lebih banyak gamer lokal sekaligus game creator untuk lebih bersemangat menciptakan prestasi.
Turnamen Sahabat Ganjar Esports telah merangkul pecinta game Mobile Legends. Kali ini relawan mengadakan turnamen perdana PUBG Mobile yang digelar di Dempet Cafe, Jakarta Pusat, Minggu (5/6/2022).
Indonesia meraih medali perak di SEA Games 2021 dari cabang olahraga (cabor) esports Free Fire. Salah satu pemainnya merupakan atlet DG Esports bernama Muhammad Fikri.
Ichitan menggelar Mobile Legends Championship berskala nasional, kegiatan ini bisa menjadi ajang pembuktian kemampuan para penggemar Mobile Legends di Indonesia.
Kejuaraan dunia Free Fire World Series (FFWS) 2022 Sentosa akan segera dimulai pada akhir pekan ini. Tim Indonesia yang diwakili oleh Echo Esports akan bertanding melawan 9 tim lainnya di babak Play-Ins....
Perempuan Jenggala bersama UniPin menggelar charity tournament esport dengan tema Girl Can Compete untuk memeriahkan Hari Kartini 21 April 2022. Selain gagasan kesetaraan gender di industri esports, turnamen....
Angel Karamoy tampil cantik di Esports Star Indonesia Season 3. Sebagai manager team Esports, Angel harus tetap konsisten dalam melihat pertandingan para tim yang memperebutkan hadiah sebesar Rp250 juta.