Prabu Siliwangi penguasa Kerajaan Pajajaran konon memiliki kedekatan dengan Islam. Hal ini karena keluarga besarnya sudah ada yang memeluk agama yang baru masuk di Pulau Jawa kala itu.
Laqith (anak yang dipungut di jalan) sama dengan anak yatim. Akan tetapi untuk anak seperti ini lebih patut dinamakan Ibnu Sabil (anak jalan) yang oleh Islam kita dianjurkan untuk memeliharanya.
Sebenarnya siapa sosok Pemimpin umat Islam di seluruh dunia? Mengingat di agama lain seperti Katolik terdapat Paus yang merupakan pemimpin gereja Katolik seluruh dunia.
Kematian dalam pandangan Islam bukanlah sesuatu yang buruk, karena di samping mendorong manusia untuk meningkatkan pengabdiannya dalam kehidupan dunia ini, juga merupakan pintu gerbang memasuki kebahagiaan....
Pengingkaran seorang suami terhadap nasab anaknya akan membawa bahaya yang besar dan suatu aib yang sangat jelek, baik terhadap istri maupun terhadap anaknya itu sendiri.
Orang-orang Arab di masa jahiliah dan begitu juga bangsa-bangsa lainnya, banyak yang menisbatkan orang lain dengan nasabnya dengan sesukanya, dengan jalan mengambil anak angkat.
Imam Ahmad dalam Musnadnya disebutkan Nabi SAW bersabda: Adapun saudara saudaraku yang aku rindu kepada mereka, mereka adalah orang-orang yang beriman kepadaku namun mereka belum pernah melihatku.
Perkembangan ilmu pelayaran yang dikuasai Portugal dan Spanyol tidak dapat dilepaskan dari buku-buku ilmu pengetahuan dari Islam yang dikembangkan pada masa Kekhalifahan Abbasiyah.
Muhammadiyah menyambut baik kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia pada Selasa-Kamis, 3-5 September 2024. Kunjungan Paus itu merupakan kehormatan dan penghormatan bagi bangsa Indonesia.
Faktor kemunduran Islam secara garis besar dipengaruhi oleh tiga peristiwa besar Reconquista, Perang Salib dan penghancuran kekhalifahan Baghdad oleh Bangsa Mongol.
Pemimpin zalim menurut Islam dianggap sebagai salah satu pertanda akhir zaman. Dalam Islam, pemimpin harus memiliki moral, akhlak, dan kemampuan yang mumpuni.
Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Anwar Abbas menanggapi terkait viralnya surat yang dilayangkan oleh DR.dr. Diani Kartini SpB, subsp.Onk (K), kepada manajemen Rumah Sakit Medistra Jakarta....
Dengan kata lain, kata Quraish Shihab, pembangunan yang dihiasi oleh etika agama adalah yang mengantar manusia menjadi lebih bebas dari penderitaan dan rasa takut.
Kalahnya Islam pada 1492 membuat Eropa mempelajari kembali ilmu-ilmu yang telah dikembangkan Islam. Jatuhnya Konstantinopel pada tahun 1453 membuat Eropa lebih waspada.