Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah menilai, Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) alih status pegawai KPK menjadi ASN bertentangan dengan HAM dan berpotensi memecah belah bangsa.
Majelis tinggi parlemen Jerman menyetujui Undang-undang (UU) kontroversial yang melarang pegawai publik mengenakan simbol ideologis atau agama saat bekerja.
Kerap kali permasalahan jilbab atau hijab dikaitkan dengan akhlak seseorang. Hingga hampir mencoreng kesucian dari makna hijab itu sendiri. Sebenarnya adakah keterkaitan antara jilbab dengan akhlak ini?
Petarung mixed martial arts (MMA), Wilhelm Ott, diketahui tak sendirian menjadi mualaf. Sang istri, Michele Birringer, juga mengambil langkah yang sama dengan memutuskan memeluk agama Islam.
Cholil setuju jika siswi muslimah dipaksa berjilbab, sedangkan non-muslim kembali kepada ajaran agamanya masing-masing. Kendati demikian, dia menegaskan jangan mudah untuk menilai orang bersikap intoleran.
Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Barat akan membuat surat edaran ke setiap sekolah untuk membuat aturan baru penggunaan seragam di sekolah. Kebijakan ini menyikapi pernyataan Mendikbud Nadiem....
Video yang diunggah Elianu Hia di media sosial dalam dua hari terakhir menjadi viral, Elianu Hia adalah orang tua siswa Jeni Cahyani Hia siswa kelas X SMK Negeri 2 Kota Padang, Sumatera Barat.
Wakil KetuaDPR Koordinator Politik dan Keamanan (Korpolkam), Azis Syamsuddin menyesalkan terjadinya pemaksaan penggunaanjilbab terhadap siswinonmuslim di SMKN 2 Padang, Sumatera Barat.Azis menilai hal....
P2G mengapresiasi reaksi cepat Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim terhadap pemaksaan siswi non muslim yang dipaksa menggunakan jilbab
Wakil Ketua DPR Korpolkam, Azis Syamsuddin menyesalkan terjadinya pemaksaan penggunaan jilbab terhadap siswi nonmuslim di SMKN 2 Padang, Sumatera Barat.
Beredarnya informasi tentang dugaan kewajiban siswi non-muslim mengenakan jilbab di SMK Negeri 2 Padang, Sumatera Barat (Sumbar) amemicu keprihatinan banyak kalangan. Kewajiban tersebut dinilai terlalu....
Model ternama Catherine Wilson alias Keket kembali menjalani sidang kasus kepemilikan narkoba di Pengadilan Negeri (PN) Depok pada Selasa (15/12/2020). Dalam sidang kedua yang dilakukan secara virtual....
Jika badan najis maka disucikannya dengan berwudhu atau membersihkan badan yang terkena najis. Sedangkan jika najisnya ada di pakaian, maka pakaian wajib di cuci atau dibasuh dengan air
Polri mengungkapkan kata kunci dalam penanganan kasus ujaran kebencian dan bernuansa SARA oleh Ustaz Maaher At-Thuwailibi, sehingga ditetapkan menjadi tersangka.
Masih banyak kaum muslimah yang belum mengetahui tentang pengertian dan makna jilbab atau hijab. Ternyata, ada beberapa pendapat yang mengemuka tentang busana penutu aurat kaum perempuan tersebut. Apa....