OJK menegaskan aktivitas pemasaran aset kripto tidak bisa dilakukan sembarangan. Kegiatan promosi wajib dilakukan melalui media resmi bukan melalui influencer.
Jakarta, 3 Juli 2024 Dalam beberapa tahun terakhir, pasar cryptocurrency mengalami pertumbuhan yang pesat dan menarik perhatian banyak investor dan trader di Indonesia. Badan Pengawas Perdagangan Berjangka....
Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) melaporkan jumlah total investor kripto di Indonesia telah mencapai 20,16 juta orang hingga April 2024.
Hongkong menjadi salah satu negara yang begitu mendukung inovasi di bidang Web3 dan kripto serta regulasi yang ramah untuk diterapkan di tengah masyarakat.
Industri kripto di Indonesia sedang mengalami transisi dengan adanya perpindahan pengawasan kripto oleh OJK yang sebelumnya berada di bawah naungan Bappebti.
OJK secara resmi meluncurkan aplikasi Sprint untuk mendukung perkembangan Inovasi Teknologi Sektor Keuangan (ITSK), Aset Keuangan Digital, dan Aset Kripto.
Euforia Kejuaraan Eropa 2024 (EURO 2024) telah menjadi ladang subur bagi para penipu siber. Berbagai taktik licik digunakan untuk menjerat para penggemar sepak bola yang antusias.
Pasar kripto semakin dinamis dengan kehadiran pendatang baru yang tidak terduga, yaitu Pepe. Memecoin yang menampilkan karakter katak ikonik ini telah mencuri perhatian.
Pergerakan harga Bitcoin kembali mendekati level USD70.000 atau sekitar Rp1,13 miliar diyakini merupakan momentum bagi investor mulai mempertimbangkan instrumen investasi berisiko tinggi, seperti kripto.
Bitcoin tembus USD71.000 bersamaan dengan aliran masuk dana ETF Bitcoin. Seperti dilaporkan oleh The Block. BlackRocks IBIT mencatatkan aliran masuk bersih sebesar USD350 juta.
Bitget, exchange mata uang kripto terkemuka di dunia dan perusahaan Web3, telah mengumumkan peluncuran token BWB dari Bitget Wallet di pasar spot Bitget.
Asosiasi Pedagang Aset Kripto Indonesia-Asosiasi Blockchain Indonesia (Aspakrindo-ABI) telah menyelenggarakan rangkaian Bulan Literasi Kripto (BLK) 2024 sepanjang bulan Mei 2024.
Token Real World Assets (RWA) diproyeksikan akan menjadi narasi baru yang mendominasi dunia kripto di masa depan berkat teknologi smart contract blockchain.