Ekonomi nasional yang mulai bergerak kembali jelang diberlakukannya new normal di masa pandemi Covid-19 diharapkan dapat mendorong penciptaan kesempatan kerja dan mengurangi angka pengangguran.
Penjabat Wali kota Makassar, Rudy Djamaluddin memberikan gambaran penerapan New Normal atau adaptasi kebiasaan baru di Kota Makassar, jika masyarakat sudah menjadikan protokol kesehatan
Populix melakukan riset tentang optimisme publik di era adaptasi New Normal. Hasilnya responden dari kalangan menengah adalah masyarakat yang paling optimistis
Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah, secara bertahap mulai mengagendakan pemulihan sektor pariwisata. Beberapa destinasi wisata dikatakan bahkan sudah disiapkan.
Sulsel khususnya Makassar bukan hanya new normal tapi hidup normal. Ini yang membuat kami sedikit pusing. Kami terus melakukan tracing dan edukasi masif, ujar Nurdin.
Memasuki masa new normal di tengah pandemi Covid-19, penampilan pun kembali dipersiapkan, mulai dari baju, makeup, hingga model rambut yang harus on point.
Pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia selama lima bulan terakhir memberikan dampak sosial-ekonomi yang sangat dalam. Survei Indometer menunjukkan masyarakat lebih memilih mendukung penerapan new normal....
NEW NORMAL sudah di depan mata. Kita sudah keluar dari gua dan menjalani hidup yang berbeda sama sekali dengan yang kita jalani sebelum pandemi mewabah.
Selain mengubah cara kerja jurnalisme, pandemi Covid-19 juga memengaruhi bisnis media secara keseluruhan. Media harus lebih kreatif, adaptatif, dan melakukan mitigasi yang tepat.
Di saat pandemi COVID-19 ini pemilik gedung perkantoran atau bentuk properti lainnya tentu inginnya tetap memberikan layanan namun juga memperhatikan kesehatan lingkungan.
Memasuki era new normal, PT Pertamina (Persero) melalui Marketing Operation Region (MOR) IV memastikan penyaluran LPG di Provinsi Jateng, lancar dan aman.
Selain aturan di tempat umum, peraturan untuk masyarakat yang hendak bepergian juga diterapkan. Salah satunya adalah barang yang wajib dibawa ketika bepergian.
Pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia sejak Maret 2020 telah memukul perekonomian. Sebagian besar publik mendukung kepala daerah yang menerapkan New Normal dibanding PSBB.