Adanya aturan baru dari pemerintah terkait pemeriksaan kesehatan sebelum melakukan perjalanan, mendapat respons yang baik dari penumpang dan awak bus AKAP.
Sejumlah calon penumpang menjalani rapid test sebelum melakukan perjalanan dengan kereta api jarak jauh di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Senin (21/12/2020).
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Tengah menyiapkan operasi yustisi dan tes antigen bagi pendatang di titik-titik peristirahatan saat libur akhir tahun
Menjelang Natal dan Tahun Baru 2021 dimasa pandemi Covid-19, jumlah penumpang yang hendak pergian ke luar kota dari Terminal Bus Tanjung Priok, Jakarta Utara, mengalami penurunan drastis.
Bupati Bogor Ade Yasin menyerukan kepada masyarakat yang hendak berkunjung ke tempat wisata dan penginapan di Puncak wajib menunjukan hasil rapid test antigen.
PT KAI memberlakukan kewajiban bagi penumpangnya untuk menyertakan hasil rapid test antigen yang negatif sebagai syarat untuk naik kereta api, salah satunya di Stasiun Gambir.
Pemberlakuan rapid test antigen oleh PT KAI dikeluhkan calon penumpang kereta api, seperti yang dikeluhkan calon penumpang di stasiun Kiara Condong, Bandung.
Ratusan calon penumpang membludak di Bandara Soetta hingga membuat kerumunan senin pagi, para calon penumpang berkerumun di shelter kalayang Terminal 2.
Ditlantas Polda Jawa Tengah bekerjasama dengan Gugus Tugas Penanganan COVID-19 akan memberlakukan wajib tes rapid antigen kepada pengunjung rest area Jalan Tol Solo-Semarang
Mulai 22 Desember 2020 sampai dengan 8 Januari 2021, pelanggan Kereta Api (KA), jarak jauh di Pulau Jawa diharuskan untuk menunjukkan hasil Rapid Test Antigen sebagai syarat untuk naik Kereta Api.
Sejumlah klinik dan rumah sakit di Jabodetabek menyediakan layakan uji rapid test antigen, kisaran harga yang ditawarkan bervariasi. Rapid test antigen merupakan immunoassay untuk mendeteksi keberadaan....
Pemprov DKI Jakarta mengusulkan aturan keluar masuk Jakarta agar menyertakan hasil rapid test antigen. Hal ini senada dengan diperketatnya kembali masa PSBB transisi hingga 8 Januari 2021.
Rapid test antigen diwajibkan bagi semua warga yang masuk Bali melalui pelabuhan Gilimanuk. Namun, biaya rapid test antigen sebesar Rp 250 ribu memberatkan bagi para sopir truk logistik.
Petugas memeriksa kelengkapan tiket dan surat keterangan rapid test penumpang KA Matarmaja di pintu masuk ruang tunggu keberangkatan Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Minggu (20/12/2020). PT KAI belum mensyaratkan....