Bareskrim Polri terus melakukan penelusuran aset milik Doni Salmanan dalam kasus dugaan penipuan opsi biner atau trading binary option lewat Platform Quotex. Sejumlah aset milik Doni Salmanan telah disita....
Petugas kepolisian melihat barang sitaan milik tersangka kasus dugaan penipuan investasi trading binary option lewat aplikasi Quotex Doni Salmanan di halaman Bareskrim Polri, Jakarta, Senin (14/3/2022).....
Bareskrim Polri terus melakukan penelusuran aset milik Doni Salmanan dalam kasus dugaan penipuan opsi biner atau trading binary option lewat Platform Quotex.
Dengan mengunakan tiga truk towing, Bareskrim Polri membawa kendaran mewah milik influencer, sekaligus afiliator Platform Quotex Doni Salmanan, di Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat.
Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri telah menyita sejumlah aset milik tersangka kasus dugaan penipuan opsi biner atau trading binary option lewat Platform Quotex Doni Salmanan.
Bareskrim Polri akan menjadwalkan ulang pemeriksaan terhadap istri Doni Salmanan, Dinan Fajrina. Sebab, Dinan Fajrina mangkir dari panggilan pemeriksaan pada hari ini.
Dinan Fajrina, istri Doni Salmanan dikabarkan tengah sakit. Akibatnya, Dinan bersama manajer Doni pun terpaksa batal menjalani pemeriksaan di Bareskrim Polri.
Pihak kepolisian menyita Porsche 911 Carrera 4S milik terduga penipuan investasi Doni Salmanan yang diklaim dibeli Rp4 miliar. Berapa perbandingan harganya di negara lain?
Arief Muhammad menolak mengembalikan uang Rp4 miliar dari Doni Salmanan. Uang tersebut merupakan hasil jual beli mobil Porsche yang telah disita kepolisian.
Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) menyatakan kerugian yang dialami korban dalam perkara opsi binary option Binomo dan Quotex dapat dikembalikan.
Dinan Fajrina dituding mau menikah dengan Doni Salmanan karena gila harta. Hujatan itu diterima Dinan saat sang suami ditahan dan ditetapkan jadi tersangka.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil angkat bicara menanggapi penetapan tersangka terhadap crazy rich asal Bandung, Doni Salmanan dalam kasus penipuan dan TPPU.
Sejumlah rekening bank milik Doni Salmanan, tersangka penipuan dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) diblokir. Doni Salmanan menyatakan, akan mengikuti seluruh prosuder dalam penanganan kasusnya.