Bupati Bogor Ade Yasin berjanji memberikan insentif tambahan kepada RT/RW dan Linmas di Kabupaten Bogor yang berhasil mengendalikan penyebaran Covid-19.
Bupati Bogor, Ade Yasin meluncurkan Program Satu Miliar Satu Desa (SAMISADE), di Kantor Desa Cipenjo Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor, Rabu (17/2/2021).
Bupati Bogor Ade Yasin mengakui peningkatan jumlah kasus terkonfirmasi positif baru COVID-19 di Kabupaten Bogor akibat penerapan protokol kesehatan sudah mulai kendur.
Bupati Bogor Ade Yasin meminta Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bogor memprioritaskan keselamatan warga terdampak banjir bandang di Puncak Bogor.
Rombongan Bupati Bogor, Ade Munawaroh Yasin tiba di Markas Kepolisian Daerah (Mapolda) Jawa Barat, Jalan Soekarno Hatta, Kota Bandung, Selasa (15/12/2020).
Polda Jabar akan memeriksa Bupati Bogor Ade Yasin hari ini. Ade diperiksa terkait dugaan pembiaran terjadinya kerumunan acara Habib Rizieq di Megamendung.
Diskominfo Pemerintah Kabupaten Bogor mengimbau kepada masyarakat untuk mewaspadai adanya akun media sosial (medsos) Facebook Bupati Bogor Ade Yasin palsu.
Polda Jawa Barat akan menjadwalkan ulang pemeriksaan Bupati Bogor, Ade Munawaroh Yasin untuk dimintai keterangannya terkait kasus kerumunan massa pendukung Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab.
Usai tes swab, Bupati Bogor, Ade Yasin dan putrinya positif Covid-19. Keduanya karantina mandiri di rumah dinas. Lewat instagramnya, Ade Yasin cerita telah melakukan tes swab.
Bupati Bogor Ade Yasin menyatakan sejak hasil swab tesnya positif Covid-19, dirinya langsung menjalani serangkaian pemeriksaan di antaranya observasi di RSUD Cibinong, Kabupaten Bogor, Rabu (18/11/2020).
Bupati Bogor Ade Yasin mengajak semua pihak untuk bersama-sama mengurai persoalan dan mencarikan solusi jika ada sesuatu yang menghambat produktivitas yang dampaknya mengganggu ekonomi.