Manajemen Rumah Sakit Umum (RSU) Citra Arafiq buka suara terkait kebakaran pada ruangan genset di area parkir pada Rabu, 24 Juli 2024 malam. Komisaris Utama RSCA Fahd El Fouz Arafiq mengatakan, kebakaran....
Ruang genset Rumah Sakit Citra Arafiq (RSCA) Sukmajaya, Kota Depok terbakar hebat pada Rabu, 24 Juli 2024 malam. Sejumlah pasien yang menjalani rawat inap dievakuasi ke , RS Brimob Bhayangkara Kelapa....
Petugas Damkar UPT Cimanggis Depok, Sandi Butar Butar, memenuhi pemanggilan oleh atasannya. Hal ini dalam rangka menjalani pembinaan, Selasa (23/7/2024).
AKBP Dwi Prasetyo Wibowo baru saja ditunjuk menjadi Wakapolres Metro Depok. Dia menggantikan AKBP Eko Wahyu Fredian yang diangkat dalam jabatan baru sebagai Analis Intelijen Kepolisian Madya Baintelkam....
Kawanan pencuri menggasak satu unit truk engkel bak berwarna kuning dengan nomor polisi B 9335 ZDA di Perumahan Depok Lama Alam Permai, Pancoran Mas, Kota Depok pada Kamis 18 Juli 2024 dini hari.
Viral, petugas pemadam kebakaran (Damkar) Kota Depok membongkar aib kerusakan sejumlah sarana prasarana (Sarpras) institusinya. Kerusakan itu seperti gergaji mesin hingga rem tangan mobil pemadam tak....
Kejaksaan Negeri Depok tengah menelusuri informasi terkait manipulasi nilai rapor yang diduga dilakukan oleh aparatur sipil negara (ASN) di SMP Negeri 19 Depok.
Seluruh sekolah baik jenjang SD dan SMP akan dimonitoring oleh Dinas Pendidikan Kota Depok. Pemantauan ini dilakukan efek skandal cuci rapor di SMPN 19 Depok.
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin menyayangkan terjadi sejumlah kecurangan dalam pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2024 di Jabar.
Peristiwa cuci nilai rapor di SMP Negeri 19 Kota Depok, Jawa Barat mewarnai carut marut proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2024. Oknum guru pun akan diberi sanksi.
Skandal cuci nilai rapor di SMPN 19 Depok, Jawa Barat mewarnai karut-marut proses PPDB 2024 hingga 51 calon peserta didik (CPD) dianulir dari delapan SMA Negeri.
Hari kedua Operasi Patuh Jaya 2024, tercatat ratusan pelanggar lalu lintas terekam kamera elektronik atau ETLE. Pelanggar didominasi tak menggunakan safety belt atau sabuk pengaman.
Skandal mewarnai momentum Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) 2024 di Jawa Barat. Sebanyak 51 Calon Peserta Didik (CPD) asal SMPN 19 Kota Depok dianulir kelulusannya.
Penumpang menaiki angkutan Biskita Trans Depok di pemberhentian stasiun LRT Harjamukti, Kota Depok, Jawa Barat, Selasa (16/7/2024).Pemerintah Kota Depok bekerja sama dengan Badan Pengelola Transportasi....
Kadisdik Kota Depok Siti Chaerijah menyebut 51 Calon Peserta Didik (CPD) lulusan SMPN 19 yang dianulir dalam seleksi PPDB 2024 oleh Disdik Provinsi Jawa Barat di delapan SMA Negeri Kota Depok karena ada....
Pemkot Depok akan melakukan peremajaan Angkutan Kota (Angkot) yang sudah tidak layak jalan. Angkot bobrok itu akan diganti dengan Angkot AC, sehinga para penumpang nyaman dan aman.