Kabar mengejutkan datang dari Idol JKT48. Ni Made Ayu Vania Aurellia alias Aurel secara resmi mengumumkan hengkang dari grup yang membesarkan namanya itu.
JKT48 akan merayakan ulang tahun ke-9 pada Desember ini dengan menggelar konser virtual. Konser bisa disaksikan melalui live streaming di RCTI+ pada 18 Desember.
Pasca-laporan polisi terkait dugaan kasus asusila yang dilaporkan oleh salah satu member JKT48 bernama Ni Made Ayu Vania Aurellia, Polda Metro Jaya mulai melakukan pendalaman.
Aurelia JKT48 yang diduga mengalami pelecehan seksual di media sosial kondisinya kini baik-baik saja. Meski awalnya gadis asal Bali itu mengaku syok dan risih.
Idol group JKT48 membawa kabar kurang menyenangkan bagi para penggemar. Efek pandemi COVID-19 yang tak berkesudahan, membuat JKT48 terancam dibubarkan.
Lagu-lagu JKT48 kerap berisi pesan semangat dan jangan menyerah, relasi yang sehat dengan teman sebaya, dan mencintai diri sendiri demi masa depan yang cerah.
Hari Sabtu pukul 19.00 WIB menjadi momen menegangkan bagi para calon bintang esports. Khususnya, bagi Red Tigers yang telah menelan kekalahan 3 kali secara beruntun dari Blue Rhinos.
Ada yang menarik saat Anin dan Christy JKT48 Live Chat Plus di aplikasi RCTI+. Ini terkait dengan temanya, yakni Khayalan Tingkat Tinggi Sang Member JKT48.
RCTI+ merayakan HUT pertamanya dengan beragam acara menarik. Salah satunya, RCTI+ Indonesian Digital Awards 2020 yang akan dihelat sore ini, pukul 18.00 WIB.
Member JKT48 ditanya oleh fans mereka tentang apa dan bagaimana pernikahan yang diimpikan. Jawabannya bisa disaksikan Live Chat Plus, Kamis, 9 Juli 2020, pukul 16.30 WIB.
JKT48 akan hadir kembali di aplikasi RCTI+ lewat penampilan mereka di panggung Back to the Theater First Step is Unit Song!, Jumat (26/6) pukul 18.30 WIB.