Ganjar Pranowo dan Mahfud MD dijadwalkan bersilaturahmi dengan Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri pada pekan depan.
Presiden Terpilih Prabowo Subianto tak bertemu Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud Arsjad Rasjid di open house Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, Kamis (11/4/2024).
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengelar open house di rumah dinasnya, Jalan Widya Chandra III Nomor 6, Jakarta, Kamis (11/4/2024).
Mantan Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo telah resmi berpindah kependudukan menjadi warga Dusun Tegalsari, Kelurahan Wedomartani, Ngemplak, Sleman, DIY.
Capres Nomor Urut 3, Ganjar Pranowo menggelar open house di kediamannya di Dusun Tegalsari, Kelurahan Wedomartani, Ngemplak, Sleman, Rabu (10/04/2024).
Mantan Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo langsung diserbu warga seusai melaksanakan ibadah Salat Id di Lapangan Pokoh, Kelurahan, Wedomartani, Ngemplak, Sleman, Rabu (10/4/2024) pagi.
Ganjar Pranowo beserta keluarga mengikuti ibadah Salat Idulfitri 1445 Hijriah di Lapangan Pokoh, Kelurahan Wedomartani, Ngemplak, Sleman, Rabu (10/04/2024).
Lokasi salat Idulfitri 2024 pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN), Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, dan Ganjar Pranowo-Mahfud MD diulas dalam artikel ini.
Kuasa Hukum Ganjar-Mahfud, Ronny Talapessy menyindir balik Ketua KPU Hasyim Asyari. Ronny menanggapi pernyataan Hasyim Asyari yang mengatakan saksi dan ahli yang dihadirkan oleh Tim Hukum Ganjar-Mahfud....
Tim Hukum Ganjar-Mahfud menyerahkan kepada Mahkamah Konstitusi (MK) terkait usulan pemanggilan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam sidang PHPU Pilpres 2024.
Kepala Staf Kepresidenan, Moeldoko mengemukakan usulan Ketua Tim Hukum Ganjar-Mahfud, Todung Mulya Lubi agar MK memanggil Presiden Joko Widodo (Jokowi) adalah berlebihan.
Calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 3, Mahfud MD mengaku komunikasi dengan pasangannya yakni Capres Ganjar Pranowo tetap lancar, meskipun proses pemungutan suara telah selesai.
Tim Hukum Ganjar-Mahfud dan Tim Hukum Nasional AMIN memprotes nama-nama ahli yang dihadirkan Tim Pembela Prabowo-Gibran pada sidang PHPU, Kamis (4/4/2024).
Tim Hukum Ganjar Pranowo-Mahfud MD mengkritisi kinerja Bawaslu sebagai lembaga yang berfungsi melakukan pengawasan selama Pemilu 2024. Bawaslu dinilai tak menjalankan tugasnya dengan efektif dalam penanganan....
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo mengaku siap jika MK mengundangnya sebagai saksi dalam persidangan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pilpres 2024.