Pemerintah perlu kolaborasi menjaga pasokan pangan di tengah tantangan krisis global. Koordinasi intensif holding pangan dalam menghadapi tingginya inflasi.
Holding BUMN Pangan atau ID Food membukukan pendapatan usaha Rp6,2 triliun di semester I/2022. Jumlah ini setara 93% dari anggaran 2022 sebesar Rp6,6 triliun.
Berbagai upaya ditempuh Holding Perkebunan Nusantara PTPN III (Persero) demi mewujudkan swasembada gula konsumsi tahun 2025, seperti menggandeng pemda.
RUPST dan RUPSLB BHIT menghasilkan dua keputusan penting, yakni perubahan nama menjadi PT MNC Asia Holding Tbk, serta perubahan susunan direksi dan komisaris.
Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) dan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Luar Biasa (RUPSTLB) PT MNC Asia Holding Tbk (BHIT) menyepakati perombakan susunan direksi dan komisaris.
RUPST PT MNC Asia Holding Tbk (BHIT) sepakat untuk tidak membagikan dividen kepada para pemegang saham tahun ini dan menyimpan laba untuk memperkuat permodalan.
RUPST dan RUPSLB PT MNC Investama Tbk (BHIT) menyetujui perubahan nama menjadi PT MNC Asia Holding serta perubahan susunan Direksi dan Dewan Komisaris.
PT MNC Asia Holding (BHIT) membukukan laba bersih sepanjang 2021 sebesar Rp2,45 triliun. Laba bersih tersebut meningkat 60% dibandingkan capaian tahun lalu.
PT MNC Investama Tbk (BHIT) resmi mengubah nama perseroan menjadi PT MNC Asia Holding Tbk. Keputusan ini disampaikan saat RUPST dan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Luar Biasa (RUPSTLB).
Hingga semester I-2022 Holding BUMN Pangan atau ID Food telah mendistribusikan 62 juta liter minyak goreng ke wilayah Indonesia, dari Aceh hingga Papua.
Holding BUMN Pangan ID Food telah menyalurkan 62,5 juta liter minyak goreng ke seluruh Indonesia. Realisasi tersebut merupakan capaian selama semester I 2022.
Menteri BUMN Erick Thohir menaruh harapan besar terhadap Holding Danareksa diharapkan dapat mempercepat transformasi yang telah dilakukan Kementerian BUMN.
Direktur SDM Holding Perkebunan Nusantara PTPN III Seger Budiarjo menyampaikan harapannya kepada milenial untuk dapat menjadi motor transformasi di PTPN III.
Kementerian BUMN menargetkan holding PT PLN (Persero) terbentuk tahun ini. Wamen BUMN I Pahala Mansury menyatakan akhir bulan Juni masuk tahap finalisasi.
Holding BUMN Tambang atau Mining Industry Indonesia (MIND ID) membuka lowongan kerja sebagai pegawai tetap melalui program akselerasi manajemen XPLORER tahap 2.