Tersangka mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo tiba di gedung KPK untuk kembali menjalani pemeriksaan lanjutan, Jakarta, Kamis (18/03/2021). Tersangka Mantan Menteri KKP Edhy Prabowo diperiksa....
Edhy Prabowo dimintai keterangan seputar rekomendasi persetujuan pemberian izin budidaya sebagai salah satu syarat pemberian izin ekspor benih lobster kepada PT Dua Putera Perkasa Pratama.
Tersangka Ainul Faqih tiba di Gedung KPK untuk menjalani pemeriksaan lanjutan, Kuningan Jakarta, Selasa (16/3/2021). Ainul Faqih yang merupakan staf ahli dari Iis Rosita Dewi anggota DPR Fraksi Gerindra....
Pantai Lampon di Banyuwangi, Jawa Timur, menyimpan potensi perikanan budidaya yang cukup besar. Salah satu komoditas yang bisa dikembangkan adalah lobster.
Setelah kasus ekspor benih lobster menyeret mantan Menteri Kelautan dan Perikanan, Edhy Prabowo. Kementerian tetap akan membuka kembali ekspor benih lobster.
Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menyita satu unit rumah yang diduga milik mantan Staf Khusus (Stafsus) Edhy Prabowo, Andreau Misanta Pribadi (AMP).
Mantan Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah memosting dirinya sedang menunjukkan lobster besar. Lobster itu dipamerkannya ke mantan Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Susi Pudjiastuti.
KKP kembali menggagalkan penyelundupan benih bening lobster sebanyak 29.250 ekor, yang terdiri dari 29.000 ekor jenis pasir dan 250 ekor jenis mutiara.
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) fokus mendorong ekspor komoditas kelautan dan perikanan yang bernilai ekonomi tinggi yakni udang, lobster dan rumput laut.
Tersangka Safri yang merupakan bekas staf khusus Menteri KKP Edhy Prabowo, setelah menjalani pemeriksaan lanjutan di Gedung KPK Merah Putih, Jakarta, Selasa (02/03/2021). Tersangka diperiksa penyidik....
Safri selaku Mantan Staf Khusus (Stafsus) Menteri Kelautan dan Perikanan, Edhy Prabowo, mengakui pernah menerima uang dari Direktur PT Dua Putera Perkasa Pratama (PT DPPP), Suharjito.
Staf Khusus (Stafsus) mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo, Safri mengakui pernah menerima titipan uang dari Direktur PT Dua Putera Perkasa Pratama (PT DPPP), Suharjito.
Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengendus adanya dugaan aliran uang suap terkait perizinan ekspor benih lobster (benur) yang digunakan untuk membeli rumah.
Tersangka Andreau Pribadi Misata yang merupakan staf khusus Menteri Kelautan dan Perikanan tiba di KPK untuk menjalani pemeriksaan lanjutan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Selasa, 16/02/2021. Tersangka....
Nelayan lobster Tenants Harbor, Marly Babb secara tak terduga menangkap seekor lobster langka berwarna kuning ketika sedang melaut di Teluk Maine antara Kanada dan Amerika Serikat. Lobster kuning ini....