Presiden Jokowi mengaku pasrah apabila Indonesia kalah dalam gugatan yang diajukan oleh Uni Eropa (UE) kepada Organisasi Perdagangan Dunia (WTO) terkait penghentian ekspor produk bijih nikel mentah.
Harga minyak mentah menguat pada perdagangan pagi ini merespons langkah Arab Saudi yang menyarankan OPEC agar dapat mempertimbangkan pemangkasan produksi.
Kazakhstan diperkirakan akan menjual sebagian minyak mentah-nya melalui pipa minyak terbesar milik Azerbaijan mulai September, mendatang setelah kena Andaman Rusia.
PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) mampu memproduksi minyak mentah hingga 161.000 barrel per hari. Capaian ini diklaim meningkat sejak Pertamina mengambil alih blok Rokan dari Chevron.
Harga minyak mentah hari ini mengalami koreksi pada pembukaan perdagangan Senin (/8/2022). Pasar sedang menantikan pertemuan OPEC dan sekutunya termasuk Rusia.
BBM disubsidi pemerintah sehingga pelaksanaannya harus tepat sasaran. Erick Thohir khawatir BBM bersubsidi justru dinikmati korporasi dan orang-orang kaya.
Harga minyak mentah dunia mengalami kenaikan pada perdagangan hari ini dipicu aksi pemogokan serikat pekerja minyak dan gas (migas) di Norwegia yang menumbuhkan kekhawatiran pasokan yang ketat.
Harga minyak mentah dunia mengalami penurunan pada perdagangan sesi Asia pada pagi ini, Senin (4/7/2022). Hal ini seiring kekhawatiran resesi dan ketatnya produksi.
PT Pertamina (Persero) memperkuat strategi keuangan dan upaya operasional guna meningkatkan efisiensi di seluruh lini bisnis, baik holding maupun subholding mulai dari hulu, pengolahan sampai hilir.
Masyarakat diminta agar bijak dalam menggunakan Bahan Bakar Minyak (BBM) dan LPG, termasuk BBM dan LPG subsidi. Hal ini seiring harga minyak dunia yang terus berada pada level sangat tinggi.
Harga minyak mentah hari ini melandai pada perdagangan sesi pagi, Jumat (10/6/2022). Namun, koreksi yang terjadi masih berada di dekat level tertingginya.
Harga minyak mentah kembali melanjutkan kenaikan pada perdagangan Kamis (9/6/2022). Kedua harga acuan minyak tersebut ditutup di level tertinggi dibandingkan sesi sebelumnya.
Harga minyak mentah dunia naik pada perdagangan sesi pagi Senin (6/6/2022). Pada saat yang sama, Arab Saudi menaikkan harga jual resmi (OSP) untuk minyak mentah ringan Arab premium andalannya ke Asia.
Rata-rata harga minyak mentah Indonesia atau Indonesian Crude Price (ICP) mengalami kenaikan imbas konflik Uni Eropa dan Rusia hingga ditetapkan embargo minyak oleh benua biru.