Hari Anak Nasional (HAN) 2020 yang diperingati hari ini mengangkat tema Anak Terlindungi, Indonesia Maju. Tema ini disesuaikan dengan pandemi Corona (Covid-19).
Di era kebiasaan baru di tengah pandemi, saat ini penyebaran virus Corona (Covid-19) justru kian bertambah. Setiap hari terjadi penambahan orang yang terinfeksi dengan jumlah yang cukup signifikan.
Tren kekerasan terhadap anak meningkat selama pandemi virus corona atau COVID-19. Komisi Nasional Perlindungan Anak (Komnas PA) mencatat, terdapat 809 kasus kekerasan.
Sarah merupakan satu dari ribuan pekerja tempat hiburan malam yang terdampak pandemi karena tempat kerjanya ditutup. Mereka harus banting setir untuk menutupi kebutuhan sehari-hari.
Tetap memperhatikan protokol kesehatan, BMKG melaksanakan Upacara Peringatan Hari Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (HMKG) yang ke-73, Selasa (21/7/2020).
Pemerintah sambil melakukan pemulihan ekonomi karena pandemi, juga terus berupaya untuk menumbuhkan ekonomi di atas 5-6% agar 25 tahun dari sekarang bisa menjadi negara maju.
Jutaan warga di dunia melakukan protes terkait sikap pemerintah dalam menangani virus Corona, Covid-19. Sebagian besar demonstrasi juga berujung pada kerusuhan sosial.
Satu per satu ajang World Marathon Majors (WMM) 2020 dibatalkan. Kali ini, Chicago Marathon secara resmi ditiadakan akibat pandemi virus corona (Covid-19) yang tidak kunjung reda di Amerika Serikat.
Kinerja perdagangan Mei dan Juni 2020 menunjukkan angka yang menggembirakan. Di tengah lesunya perekonomian sebagai dampak pandemi Covid-19, kinerja perdagangan justru mengalami surplus.
Situasi pandemi virus Corona saat ini, diperlukan sejumlah langkah inovatif dan kreatif agar tetap produktif, salah satunya dari bidang peternakan lebah.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat memberikan bantuan ke pedagang kecil mengatakan pandemi corona merupakan cobaan dari Allah SWT yang harus dihadapi dengan kerja keras
Pasal 25 ayat 1 UU LLAJ menyebutkan setiap jalan yang digunakan lalu lintas umum wajib dilengkapi fasilitas untuk sepeda, pejalan kaki, dan penyandang cacat.
Pandemi virus Corona telah meluhuhlantakan Indonesia di semua sektor tanpa terkecuali. Akibatnya, semua harus berbenah untuk menyesuaikan dengan pandemi ini.
Gereja Katedral Jakarta kembali menggelar misa di era adaptasi kebiasaan baru (AKB). Protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran Covid-19 berlaku ketat.
Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, saat ini perubahan dan pergolakan dunia, dampak dari pandemi global virus Corona, berlangsung sangat cepat dan dinamis.
Di tengah pandemi virus Corona (Covid-19) saat ini, dunia pertanian dinilai menjadi salah satu bidang yang sangat mempengaruhi kebutuhan hidup masyarakat.