Ketua Umum DPP Partai Nasional Demokrat (Nasdem), Surya Paloh menyebutkan pihaknya akan menghormati proses hukum yang tengah dijalani Menkominfo Johnny G Plate.
Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh mengakui penetapan Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate sebagai tersangka kasus dugaan korupsi dapat pengaruhi elektabilitas partainya.
JAKARTA - Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh (tengah) didampingi jajaran pengurus partai memberikan keterangan pers pascapenahanan Sekjen Partai NasDem yang juga Menkominfo Johnny G. Plate oleh Kejaksaan....
Ketua Umum DPP Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Surya Paloh menegaskan tidak akan mengajukan pengganti Menkominfo Johnny G Plate apabila tidak diminta Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Partai Nasdem resmi menunjuk Hermawi Taslim sebagai Plt Sekjen Partai Nasdem menggantikan Jhonny G Plate yang telah ditetapkam sebagai tersangka oleh Kejagung.
Kejagung menegaskan tidak ada unsur politik dalam penetapan tersangka Menkominfo Johnny G Plate dalam kasus korupsi pembangunan dan penyediaan infrastruktur BTS 4G di BAKTI Kominfo.
Tim penyidik Kejaksaan Agung (Kejagung) melakukan penggeledahan di Kantor Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo). Penggeledahan dilakukan usai Johnny G Plate ditetapkan sebagai tersangka....
Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate resmi ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi penyediaan infrastruktur base transceiver station (BTS).
Kantor Staf Presiden (KSP) menyebut bahwa pemerintah menghormati proses hukum yang menjerat Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate.
Stafsus Mensesneg Faldo Maldini menanggapi penetapan tersangka Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate oleh Kejaksaan Agung (Kejagung) pada hari ini Rabu (17/5/2023). Selanjutnya,....
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G Plate selesai menjalani pemeriksaan kasus korupsi BAKTI Kominfo. Dia keluar dari Gedung Jampidsus dengan menggunakan rompi pink. Pantauan di lokasi,....