Pandemi masih mengancam keselamatan dan kesehatan masyarakat. Dalam pekan terakhir, kasus harian di Indonesia berada di kisaran 30 ribu kasus positif baru.
Eksistensi radikalisme memiliki banyak pintu masuk baik secara luring maupun daring, baik dari kalangan orang tua hingga anak muda yang masih produktif, keduanya rentan terpapar virus radikalisme.
Belasan aktivis Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) yang nekat menggelar aksi di kantor Bupati Tangerang saat PPKM level 4 mendapat ganjaran dari pihak kepolisian.
Belasan aktivis Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) terpaksa digaruk petugas Polresta Tangerang, karena nekat menggelar aksi demo di tengah masa PPKM Level 4.
Ketua Umum Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI) Raihan Ariatama menyoroti kondisi bangsa dan negara di tengah Pandemi virus Corona saat ini.
Ketua Umum PB HMI Raihan Ariatama menyampaikan, bahwa pihaknya apresiasi atas kinerja Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit dalam memerangi Pandemi Covid-19.
Eksponen Alumni HMI Pro Jokowi-Amin mengadakan rapat untuk membahas persoalan Covid-19 dan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat dengan menghasilkan 6 keputusan.
PB HMI dan menyelenggarakan vaksinasi Covid-19 di SMAN 38 Jakarta, yang ditinjau langsung oKapolri Jenderal Pol Listyo Sigit dan Wagub DKI Ahmad Riza Patria.
Wakil Ketua Komisi XI DPR RI, M Amir Uskara mengungkapkan tantangan kebangsaan dalam kehidupan berbangsa terdiri dari dua faktor, yakni internal dan eksternal.
Ketua Umum PB HMI, Raihan Ariatama mengatakan pelbagai persoalan bangsa harus disikapi dengan mengedepankan nilai-nilai demokratis dan konstitusional yang sudah menjadi komitmen kebangsaan kita.
Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan berharap Lembaga Pariwisata dan Pecinta Alam Mahasiswa Islam (LEPPAMI) HMI membantu pemerintah mengembangkan sektor pariwisata.
Ketua Umum PB HMI, Raihan Ariatama menyatakan bahwa apa yang dilakukan oleh BEM UI tersebut harus dianggap sebagai bagian dari kebebasan berpendapat dalam demokrasi sekaligus kebebasan akademik di kampus.