Menteri PPN/ Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) Suharso Monoarfa mengatakan, kehidupan baru akan datang dalam beberapa pekan bahkan beberapa hari lagi.
Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas, Suharso Monoarfa menegaskan adaptasi kehidupan baru atau new normal untuk tetap produktif dalam masa pandemi Covid-19 bukan sesuatu yang rumit.
Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional /Bappenas saat ini telah menyiapkan protokol masyarakat produktif dan aman Covid-19 untuk menuju tatanan baru atau new normal.
Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa mengakui, tes masif COVID-19 di Indonesia tergolong rendah di dunia karena tes masif baru mencapai 743 per satu juta atau 202.936....
Kepala Bappenas mengingatkan masyarakat Indonesia agar tetap waspada ketika telah memasuki fase new normal. Karena tidak menjamin kondisi kesehatan dalam taraf aman.
Mari kita jaga dan sama-sama melakukan penyesuaian yang mengurangi atau melonggarkan PSBB, kita jaga dengan cermat agar kehhidupan itu teratur dan sesuai dengan new normal.
Alasan dipilihnya DKI Jakarta sebagai percontohan didasari dengan statistik angka reproduksi efektif virus corona yang telah berada lebih kecil dari level 1.
Pemerintah melakukan penyesuaian sosial di beberapa daerah, dimana terdapat 124 kabupaten/kota zona hijau. Namun, pemerintah belum secara terang-terangan melonggarkan PSBB.
Bappenas tengah mempersiapkan desain baru percepatan pembangunan Papua yang holistik dengan menggabungkan pendekatan kultural, ekologis, ekonomi inklusif, dan keamanan insani.
Pandemi Covid-19 tak hanya mempengaruhi pertumbuhan ekonomi Indonesia, tetapi juga berdampak terhadap pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan/Sustainable Development Goals(TPB/SDGs).
Kepala Bappenas, Suharso Monoarfa menyampaikan, Indonesia perlu menyiapkan diri ke depannya khususnya pada bidang kesehatan untuk menghadapi kemungkinan wabah setelah SarsCov-2.
Ada gagasan pelonggaran PSBB dimulai dari daerah yang menunjukkan penambahan kasus sangat kecil, saat ini seperti Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah.
Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Kepala Badan Perencanaan Nasional (Bappenas) Suharso Monoarfa menerangkan, terkait nasib Ibu Kota Negara (IKN) baru di tengah pandemi.
Menteri PPN/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa mendorong Provinsi Gorontalo untuk lebih cepat melakukan pemulihan kondisi sosial ekonominya pasca pandemi Covid-19.