Sebanyak 30 unit BMW i7 Excellence masuk dalam armada baru limusin mewah MK Group yang sepenuhnya elektrik. 30 unit BMW i7 Excellence merupakan armada awal untuk Tokyo 20 unit dan Kyoto 10 unit.
Sebuah mobil sedan BMW B-2348-SBB terperosok ke kali di Jalan Sumur Bor, Cengkareng, Jakarta Barat pada Kamis (15/12). Sang sopir diduga hilang kendali.
Pinkan Mambo diduga menyindir kekayaann Raffi Ahmad. Pinkan secara blak-blakan mengatakan bahwa dirinya telah membelikan seluruh karyawannya mobil BMW.
President Director BMW Group Indonesia Ramesh Divyanathan (ketiga kiri), Finance Director Save the Children Indonesia Pritawati (kedua kiri) dan Director of Communications BMW Group Indonesia Jodie O....
Pemerintah Arab Saudi memutuskan untuk bermitra dengan Foxconn Technology Group--perusahaan raksasa yang memproduksi iPhone--untuk membangun merek kendaraan listrik sendiri yang diberi nama Ceer.
Next Hotel Yogyakarta dipilih untuk menjamu kegiatan Musyawarah Nasional (munas) ke XI, BMW Car Clubs Indonesia (BMWCCI) pada 25 November 2022. Rapat koordinasi tahunan serta rencana kegiatan di tahun....
BMW R 1250 R mungkin bukan mesin BMW Motorrad yang paling banyak dibicarakan, tetapi itu tidak menghentikan BMW untuk terus meluncurkan versi yang diperbarui untuk tahun 2023.
BMW Motorrad resmi memperkenalkan dua model petualangan baru di versi 2023, yaitu BMW R 1250 GS Trophy dan GS Trophy Adventure. Kedua motor ini siap dihadirkan juga untuk pasar Asia.
Setelah diperkenalkan pada Oktober tahun lalu melalui varian yang dilengkapi tangki minyak Brushed Aluminium, BMW Motorrad siap memperkenalkan varian baru BMW R nineT Scrambler dengan Tangki dan sasis.
Pabrik bersejarah Mini di Cowley, di luar Oxford, Inggris, tidak akan lagi memproduksi kendaraan listrik. Untuk saat ini, pembuat mobil berencana untuk membangun kendaraan listrik (EV) di China, dengan....
Tidak banyak lagi mobil baru yang menawarkan transmisi manual yang beredar di pasaran. Untungnya, BMW melalui divisi M-nya masih bersedia menawarkan model transmisi manual.
BMW Indonesia menyerahkan 330e plug-in hybrid kepada Polres Kota Bandara Soekarno Hatta untuk pengamanan gelaran Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Bali, pada 15-16 November.