Bersama Ibu-ibu Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) se-Denpasar, Enesis memberi edukasi pencegahan demam berdarah melalui Gerakan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) 3M Plus.
Kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) mengalami lonjakan di wilayah Kota Tangerang Selatan. Hal itu terjadi seiring dengan masuknya musim penghujan tahun ini.
Kasus demam berdarah dengue atau DBD di Indonesia dilaporkan meningkat seiring dengan peralihan musim dari kemarau ke hujan. Jumlah kasus DBD sebanyak 87.501.
Tim Peneliti dari Departemen Mikrobiologi, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) dan IMERI FKUI meluncurkan alat deteksi dini demam berdarah dengan nama KODC Dengue.
Enesis Group, melalui brand Soffell dan Force Magic, bersama Ibu-ibu PKK di Kota Bandung, Jawa Barat, mengadakan acara bertajuk Wujudkan Jabar Bebas Demam Berdara, di Bandung, Senin (22/8/2022).
Dinas Kesehatan Kota Bekasi melaporkan perkembangan kasus penyakit demam berdarah dengue (DBD). Hingga Agustus 2022 ini, sudah ada 2.035 terkena penyakit mematikan tersebut, bahkan 12 di antaranya meninggal....
Enesis Group melalui brand Soffell dan Force Magic mengadakan edukasi pencegahan Demam Berdarah Dengue bersama Ibu-ibu PKK di Kota Bandung, Jawa Barat, Senin (22/8/2022).
Aurel Hermansyah mengungkapkan kondisi terkini Atta Halilintar usai dirawat di rumah sakit karena DBD. Menurut Aurel, trombosit sang suami sekitar 134.000.
Edukasi DBD oleh Enesis Group diapresiasi dari Asisten Pemerintahan dan Kesra Pemkot Yogyakarta, Yunianto Dwisutono, yang turut hadir dalam kegiatan edukasi di SDN Golo mewakili Wali Kota Yogyakarta.