Menteri LHK Siti Nurbaya menegaskan, dalam pengembangan food estate di Kabupaten Humbang Hasundutan, Sumatera Utara (Sumut) menggunakan pola agroforestry.
Pengembangan lumbung pangan nasional atau food estate harus dihitung secara matang. Mulai dari penentuan pengelola, tanaman, teknologi, hingga pembiayaan.
Kementerian Pertanian melalui Ditjen Prasarana Sarana Pertanian (PSP) juga menyiapkan sumber daya manusia untuk mengoperasikan alsintan di lahan Food Estate Kalimantan Tengah.
Kementan akan menggarap Food Estate di Humbahas dengan full mekanisasi. Untuk mendukung itu, Mentan Syahrul menyalurkan bantuan sebanyak 327 unit alat dan mesin pertanian (alsintan).
Ditjen Prasarana dan Sarana Pertanian (PSP) Kementerian Pertanian mengebut persiapan tanam perdana di lokasi Food Estate di Pulang Pisau, Kalimantan Tengah. Memanfaatkan alat dan mesin pertanian (alsintan),....
Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto bertemu dengan Wakil Presiden Maruf Amin di pada Kamis, 3 September 2020. Dalam pertemuan itu, Prabowo melaporkan rencana pembangunan food estate.
Presiden Joko Widodo menyatakan bahwa pembangunan Food Estate di Indonesia sebagai upaya ketahanan pangan nasional guna menindaklanjuti peringatan tentang ancaman krisis pangan.
Pengamat Politik Adi Prayitno menilai menilai Program Food Estate bisa menjadi solusi untuk mengatasi ketergantungan impor pangan, terutama di masa Pandemi Covid-19.
Agar ketahanan pangan di food estate terjaga, Kostrani/BPP Pangkoh di Kecamatan Pandih Batu, Kabupaten Pulang Pisau, Kalimantan Tengah, mengadakan Gerakan Pengendalian (Gerdal) Hama dan Penyakit di Desa....
Geser layar untuk melihat slide berikutnya>>Jika tidak ada aral melintang, dalam beberapa bulan ke depan proyek food estate di Kalimantan Tengah siap digarap. Proyek ambisius yang digadang-gadang sebagai....
Kementerian Pertanian (Kementan) menargetkan bisa melakukan tanam perdana di lahan food estate pada musim kedua, yakni Oktober 2020-Maret 2021 mendatang. Adapun luas pertanaman di tahap awal ini diharapkan....