Guru Besar IPB Prof Dwi Andreas Santosa menyatakan impor daging dari negara yang belum bebas dari PMK harus dihentikan jika ingin terbebas dari virus tersebut.
Trump menegaskan tarif 25% untuk Kanada dan Meksiko akan diberlakukan pada 1 Februari 2025. Namun masih mempertimbangkan minyak dsebagai bagian dari pajak impor.
PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) memastikan 11 rangkaian KRL Commuter asal produsen China, CRRC Qingdao Sifang Co., Ltd, didatangkan secara bertahap sepanjang semester 1/2025.
Jerman menurut sebuah laporan terbaru, diungkapkan telah meningkatkan pembelian gas alam cair (LNG) Rusia melalui negara-negara Uni Eropa (UE) lainnya.
PT APG siap menjadi mitra bagi industri hotel, restoran, dan cafe dengan memasok daging premium seiring dengan meningkatnya permintaan pasar akan daging eksklusif.
Wakil Menteri Perindustrian (Wamenperin) Faisol Riza mendesak, agar produk-produk dalam negeri harus menjadi prioritas para penyedia lokapasar atau marketplace.
Kejagung menyita dua mobil mewah milik Dirut PT Duta Sugar Internasional Hendrogiarto Antonio Tiwow yang menjadi salah satu tersangka kasus korupsi impor gula.
Presiden AS Donald Trump melakukan blunder dengan menyebut Spanyol sebagai anggota BRICS saat diwawancarai jurnalis terkait belanja pertahanan Negeri Matador itu sebagai anggota NATO.
Kejagung telah menetapkan Direktur PT DSI inisial HAT sebagai tersangka tersangka kasus dugaan korupsi importasi gula pada Kementerian Perdagangan 2015-2016.
Pengawas Keamanan Pangan Rusia (Rosselkhoznadzor) mengumumkan bahwa impor dan transit produk melalui wilayah Rusia ke negara ketiga akan dilarang mulai 20 Januari 2025.
Presiden Prabowo Subianto meminta agar impor liquefied petroleum gas (LPG) dikurangi. Pasalnya, volume impor LPG saat ini mencapai 6-7 juta ton per tahunnya.
Impor empat komoditas pangan utama -beras, jagung, gula konsumsi, dan garam- bakal dihentikan pemerintah mulai 2025. Ekonom memperingatkan, dampaknya jika tidak serius.
Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menyebut kuota impor gula kristal putih (GKR) atau rafinasi untuk industri turun menjadi 3,4 juta ton tahun ini, dari sebelumnya sebanyak 3,6 juta ton