Afghanistan diperkirakan memiliki sumber daya alam--seperti minyak, gas alam, tembaga, dan tanah jarang--bernilai lebih dari USD1 triliun atau Rp15.500 triliun.
Para pemburu harta karun amatir di Belanda tergiur dengan peta tua yang diyakini menandai tempat tentara Jerman menyembunyikan harta karun jutaan euro.
Pertamina EP bagian dari Regional Indonesia Timur Subholding Upstream Pertamina di Distrik Aimas, Kabupaten Sorong, Provinsi Papua Barat berhasil mengebor sumur eksplorasi di Papua Barat.
Menko Marvest Luhut B. Pandjaitan mengatakan, Sail Tidore 2022 merupakan bukti komitmen pemerintah untuk terus mendukung pemulihan pariwisata nasional.
Saat ini minyak dan gas bumi (migas) ibarat arteri atau nadi ekonomi Rusia, tapi banyak yang belum diketahui jika Moskow ternyata menyimpan cadangan mineral besar lainnya.
Saat ini minyak dan gas bumi (migas) ibarat arteri atau nadi ekonomi Rusia, tapi banyak yang belum diketahui jika Moskow ternyata menyimpan cadangan mineral besar lainnya.
Sebuah desa di Muara Enim, Sumatera Selatan diketahui menyimpan cadangan minyak dan gas yang cukup besar diyakini sebesar 1.983 barel per hari (BOPD) dan gas 1,3 juta standar kaki kubik per hari.