Bupati Luwu Utara, Indah Putri Indriani menginstrukasikan seluruh camat hingga desa kelurahan turun langsung memetakan potensi penyebaran Covid-19 di wilayahnya.
Sebanyak 23 orang oknum lurah dicopot sementara oleh Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Danny Pomanto, lantaran dianggap tidak mendukung program Makassar Recover.
Masih ingat Lurah Pancoran Mas Suganda yang menggelar hajatan pada hari pertama PPKM Darurat di Kota Depok, Sabtu (3/7/2021) kemudian ada acara joget-jogetnya. Suganda dicopot dari jabatannya lantaran....
Entah apa yang ada di pikiran Camat Alok Timur, bersama Lurah Waioti, dan Kades Nele Wutung. Di tengah merebaknya COVID-19, dan Pemberlakuan Pembatasan
Lurah Pancoran Mas, Kota Depok, Suganda yang menggelar hajatan pada Sabtu (3/7/2021) dan ada joget-jogetnya menjelaskan perihal tradisi joget seperti yang ramai beredar videonya.
Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Susi Pudjiastuti geram dengan kelakuan Lurah Pancoran Mas, Kota Depok yang menggelar resepsi pernikahan hingga menimbulkan kerumunan, apalagi ada aksi joget-joget.
Guna mengantisipasi lonjakan kasus positif Covid-19, Kelurahan Cengkareng Timur, Kecamatan Cengkareng, melarang para PKL untuk melakukan aktivitas berdagang.
Kemensos mendapatkam pengaduan mengenai penerima bansos yang tidak tepat sasaran, seperti banyak keluarga kepala desa hingga lurah yang menerima bansos PKH.
Rumah dinas milik Lurah Batu Ampar, Jalan Batu Ampr II, Kramat Jati, Jakarta Timur ludes dilalap api, Senin (14/6/2021) malam tadi. Diduga sumber api berasal dari puntung rokok.
Polresta Palangka Raya, Kalteng membekuk KR, mantan lurah dan anaknya, ANT karena diduga menipu dan menggelapkan jual beli tanah hingga korban rugi Rp530 juta.