Kebocoran dalam produksi film serial Disney+ kembali terjadi. Kali ini, dalam serial Moon Knight, seorang kameramen tampak masuk dalam sebuah adegan kejar-kejaran di paruh awal episode ke-tiga.
Meski film Fantastic Four-nya gagal di pasaran, aktor Jamie Bell sama sekali tak menyimpan dendam terhadap Marvel, yang ada dirinya penasaran dan tak sabar menyaksikannya.
Episode 1 Moon Knight memperkenalkan pahlawan baru Marvel dengan berfokus pada Steven Grant, alter ego Marc Spector yang merupakan identitas asli Moon Knight.
Moon Knight menyajikan tontonan superhero dengan pendekatan psikologis yang membuat penontonnya untuk menebak-nebak apa yang akan terjadi pada tokoh utamanya..
Serial Moon Knight akan tayang perdana hari ini, Rabu (30/3), di Disney+. Moon Knight memperkenalkan pahlawan baru Marvel yang suka beroperasi di malam hari.
Selama bertahun-tahun, multiverse dan lini masa dikacaukan di film Marvel, bahkan di luar Marvel Cinematic Universe (MCU). Banyak karakter terlibat di dalamnya.
Marvel Studios sedang mengembangkan sebuah serial misteri baru untuk Disney+ yang berfokus di antariksa. Spekulasi mengemuka terkait karakter mana yang muncul.
Superhero film Marvel punya orangtua yang jahat. Namun, mereka tidak tumbuh besar seperti mereka dan ada yang justru menjadi lawan yang tangguh bagi mereka.
Marvel Cinematic Universe (MCU) dikenal memamerkan kepribadian yang beragam. Baik superhero dan penjahat super, karakter di MCU bisa menjadi sangat arogan.
Banyak fakta menarik Kamala Khan yang terlihat di trailer Ms. Marvel. Selain latar belakang muslimnya, trailer itu juga menunjukkan asal usul dan kekuatannya.
Trailer serial Ms. Marvel yang baru dirilis Marvel Studios memperlihatkan kalau superhero muslim Amerika MCU itu punya asal usul berbeda dengan versi komiknya.
Kemunculan Eternals di MCU mengemukakan pertanyaan tentang tim mana yang lebih kuat di jagat sinematik tersebut. Tim itu selalu dibandingkan dengan Avengers.
Park Seo Joon bergabung dengan Marvel Cinematic Universe (MCU) bintangi Captain Marvel 2: The Marvels. Park Seo Joon jadi aktor Korea ketiga yang bergabung MCU.
Mulai 16 Maret, 6 serial Marvel yang sebelumnya tayang di Netflix pindah ke Disney+. Serial itu di antaranya Daredevil, Jessica Jones, Luke Cage dan Iron Fist.
Sejumlah superhero yang ada atau baru akan masuk Marvel Cinematic Universe (MCU) diketahui menghadapi gangguan mental yang terkadang mengganggu misi mereka.
Sejumlah karakter dari film Marvel non-Marvel Cinematic Universe (MCU) berpeluang tampil di Doctor Strange in the Multiverse of Madness sebagai cameo singkat.
Doctor Strange adalah salah satu karakter berpengaruh di komik Marvel. Penggemar komik pun pasti tahu banyak tentang fakta menarik yang tidak diketahui fan MCU.