Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, aktivitas perkantoran swasta tetap boleh beroperasi dengan catatan pembatasan kapasitas yakni 25 persen karyawan yang masuk.
Pemprov DKI Jakarta resmi mengeluarkan Peraturan Gubernur Nomor 88 Tahun 2020 tentang Perubahan Pergub Nomor 33 Tahun 2020 tentang PSBB sebagai landasan pelaksanaan PSBB pada besok Senin 14 September....
Pemerintah Kota Bekasi tetap melanjutkan Adaptasi Tatanan Hidup Baru (ATHB), meskipun Pemprov DKI Jakarta memberlakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar total.
Seorang pria ditemukan tergantung tak bernyawa di salah satu gedung perkantoran di Setiabudi, Jakarta Selatan, Selasa (8/9/2020). Pria berbaju hitam itu ditemukan gantung diri di tembok gedung yang ada....
Bupati menilai WFH tak efektif karena banyak waktu kerja terganggu. Ketika bekerja di kantor, ASN lebih fokus dan koordinasi juga bisa cepat dilakukan.
Penularan Covid-19 di Kota Depok dalam dua pekan belakangan disebabkan karena import case. Penularan yang terjadi di Depok lebih banyak dari klaster perkantoran dan tempat kerja.
Kasus pasien terkonfirmasi positif Covid-19, di Kota Bogor selama sepekan lebih tepatnya sejak 17 Agustus bertambah 106 orang. Dengan rata-rata per harinya di atas 10 kasus warga Kota Bogor dilaporkan....
Sejumlah perusahaan di Jakarta mulai mematuhi protokol kesehatan Covid-19 dan melaporkan apabila terjadi penularan. Sedikitnya ada 56 kantor yang ditutup.
Pemprov DKI Jakarta akan memberikan sanksi denda bagi pengelola restoran hingga perkantoran bila melanggar protokol kesehatan Covid-19 sebesar Rp150 juta. Sanksi ini tertuang dalam Peraturan Gubernur....
Kadisnakertrans DKI Andri Yansyah mengatakan, pelanggaran para pengelola perkantoran di Jakarta didominasi tindakan masih mempekerjakan jumlah karyawan di atas 50%.
Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru menerima sertifikat hak milik (SHM) Komplek Perkantoran Tenayan Raya dari Badan Pertanahan Negara (BPN) Pekanbaru. Luas lahan kompleks Perkantoran Tenayan Raya ini 111....
31 perkantoran di Jakarta telah ditutup sementara terkait pencegahan penyebaran Covid-19, 28 kantor diantaranya ditutup setelah ditemukan adanya kasus Covid-19.
Puluhan perkantoran diduga menjadi klaster-klaster baru penyebaran Covid-19. Ketua Tim Pakar sekaligus Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19, Wiku Adisasmito menjelaskan bagaimana suatu tempat....