Korut menembakkan dua rudal balistik jarak pendek ke Laut Timur pada Sabtu (1/10/2022), kata militer Korsel. Ini adalah uji coba ke empat yang dilakukan Korut dalam kurun satu pekan.
Korea Utara (Korut) dilaporkan kembali menembakkan rudal balistik ke Laut Jepang Kamis (29/9/2022). Ini adalah laporan kedua peluncuran rudal minggu ini.
Peluncuran itu dilakukan Korut dua hari setelah pasukan Korsel dan AS melakukan latihan militer di perairan lepas pantai timur Selatan yang melibatkan sebuah kapal induk.
Militer Korea Selatan (Korsel) mengatakan Korea Utara (Korut) menembakkan rudal balistik ke laut di lepas pantai timurnya. Ini memperpanjang jumlah peluncuran rudal yang dilakukan Korut yang memecahkan....
Korea Utara (Korut) memperpanjang jumlah peluncuran rudal sekaligus memecahkan rekor pada tahun ini. Korut kini telah menembakkan 32 rudal balistik pada tahun 2022.
Angkatan Udara Amerika Serikat (US Air Force) melakukan uji coba tiga kendaraan suborbital yang diluncurkan dari rudal balistik antarbenua (ICBM) Minuteman III.
Gedung Putih Kamis mengatakan armada kapal Angkatan Laut AS yang dipimpin kapal induk USS Ronald Reagan akan tetap berada di wilayah Taiwan. Langkah ini diumumkan setelah China meluncurkan rudal balistik....
Tentara China meluncurkan sejumlah rudal balistik ke perairan sekitar Taiwan pada Kamis (4/8/2022) saat menggelar latihan militer terbesar yang mengepung pulau itu.
Para ahli pertahanan rudal di Raytheon Technologies Corp mengembangkan teknologi gelombang mikro berdaya tinggi. Teknologi ini untuk membantu pertahanan Amerika Serikat (AS) dan sekutunya dari serangan....
Para ahli pertahanan rudal di Raytheon Technologies Corp mengembangkan teknologi gelombang mikro berdaya tinggi. Teknologi ini untuk membantu pertahanan Amerika Serikat (AS) dan sekutunya dari serangan....
Rudal hipersonik beberapa waktu lalu sempat diluncurkan Rusia dalam invasinya ke Ukraina. Sejak saat itu perhatian dunia menyoroti rudal buatan Rusia tersebut.
India telah berhasil menguji coba rudal balistik berkemampuan nuklirnya Agni-4. Senjata yang dikembangkan secara lokal itu dikatakan mampu menyerang target ribuan mil jauhnya.Baca juga: Ancaman Mengerikan....
India telah berhasil menguji coba rudal balistik berkemampuan nuklirnya Agni-4, senjata yang dikembangkan secara lokal dengan kemampuan menyerang target ribuan mil.