Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta Ahmad Riza Patria angkat bicara soal didorongnya ketua umum parpol menjadi calon presiden (capres) di Pilpres 2024 mendatang.
Pemprov DKI Jakarta menyatakan telah menyiapkan sejumlah langkah antisipasi menghadapi ancaman gelombang ketiga Covid-19. Pemprov DKI meminta agar warga tidak lalai dengan protokol kesehatan.
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria (Ariza) belum mengetahui soal larangan yang diberikan oleh Badan Anti-doping Dunia (WADA) terkait Indonesia menjadi tuan rumah turnamen olahraga berskala regional,....
Wagub DKI Jakarta Ahmad Riza Patria membeberkan alasan penamaan tokoh sekuler Turki Mustafa Kemal Ataturk, sebagai salah satu nama ruas jalan di Ibu Kota.
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria (Ariza) menanggapi kritik dari politisi PDIP Hardiyanto Kenneth terkait pelaksanaan pendataan penataan kampung kumuh di Jakarta yang masih jauh dari target.....
Wagub DKI Ahmad Riza Patria (Ariza) mengatakan pembukaan tempat wisata masih menunggu kebijakan dari pemerintah pusat dan satuan tugas (Satgas) Covid-19.
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria (Ariza) mengaku hingga kini tidak berpikir untuk maju sebagai Cagub DKI Jakarta dalam Pilkada 2024 mendatang. Saat ini dirinya fokus menuntaskan kerja sebagai....
Pemprov DKI Jakarta melakukan berbagai upayan untuk mencegah banjir di musim penghujan. Bahkan, sejumlah antisipasi dilakukan DKI tidak hanya gerebek banjir.
Menparekraf Sandiaga Uno bersama Wagub DKI Ahmad Riza Patria (Ariza) meninjau pembukaan bioskop XXI di Pusat Grosir Cililitan (PGC), Jakarta Timur, Minggu (3/10/2021).
Wagub DKI Ahmad Riza Patria mengingatkan kepada setiap pengendara motor bahwa tindakan melawan arah saat berkendara merupakan salah satu penyebab kematian.
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyampaikan bahwa data yang disampaikan Kemenkes perihal sekolah yang terpapar COVID-19 saat Pembelajaran Tatap Muka (PTM) sebanyak 66 sekolah keliru.
Pemprov DKI Jakarta akan melakukan pengecekan dan sinkronisasi data milik DKI Jakarta terkait kasus Covid-19 pada klaster sekolah. Hal ini menyusul ditemukannya sebanyak 66 kasus Covid-19 selama berlangsungnya....