Kejaksaan Negeri (Kejari) Denpasar menahan seorang marketing bank plat merah di Bali, Riza Yuda Kertha Negara. Dia ditetapkan sebagai tersangka dugaan korupsi
Jamkrindo berhasil merealisasikan penjaminan Kredit Usaha Rakyat (KUR) sebesar Rp 130,3 triliun di 2021 naik dari tahun sebelumnya sebesar Rp 90,4 triliun.
Serapan realisasi KUR di sektor pertanian pada tahun 2021 tercatat mencapai Rp85,62 triliun atau 122,31 % dari target Rp70 triliun dengan 2,6 juta debitur.
Realisasi Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Kabupaten Wajo berada pada posisi ketiga kabupaten di Sulsel yang nilainya mencapai Rp1,08 Triliun pada tahun 2021.
Menkop UKM Teten Masduki mengapresiasi BNI yang menaikkan alokasi KUR hingga Rp38 triliun untuk tahun 2022, naik 22,7% dibandingkan tahun lalu senilai Rp30,95 triliun.
Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan, usaha mikro, kecil dan menengah mendapat tambahan subsidi bunga kredit usaha rakyat (KUR) 3% pada 2021.
Lebih lanjut dalam Rapat Koordinasi Komite Kebijakan Pembiayaan bagi UMKM diputuskan plafon KUR tahun 2022 ditingkatkan menjadi sebesar Rp373,17 triliun dengan suku bunga KUR tetap sebesar 6%.
Menteri Teten Masduki telah menginstruksikan jajarannya segera melakukan inventarisasi terhadap pelaku UMKM di wilayah terdampak bencana erupsi Gunung Semeru.
Bank Mandiri semakin aktif mendorong penyaluran Tercatat per Oktober 2021, telah menyalurkan KUR senilai Rp31,75 triliun kepada 324 ribu lebih debitur.
Kilau putih mutiara itu kontras dengan tulisan nama galeri yang berdasar hitam: Toko emas & mutiara Ana Pearl. Bagi kebanyakan traveler, nama galeri ini tak asing.
Kemenkop UKM melaporkan, penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) hingga 3 November 2021 telah mencapai Rp237 triliun atau sekitar 83% dari dana yang dialokasikan.
Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Wimboh Santoso (keempat kanan) didampingi Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Sulut, Arbonas Hutabarat (ketiga kanan) dan Bupati Minahasa Royke....