Sepanjang tahun 2018-2020 Pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah melakukan sejumlah perbaikan dalam menjaga dan memperbaiki kondisi Sungai Citarum.
Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar akan membangun tugu nol kilometer. Lokasinya berada di ujung Jalan Tol Reformasi depan pintu utara Pelabuhan Soekarta Hatta.
Rehabilitasi irigasi akan dilakukan secara bertahap oleh Kementerian PUPR mulai tahun 2020 hingga 2022 dengan perkiraan kebutuhan anggaran Rp1 triliun.
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan (PUPR) memastikan pengerjaan proyek infrastruktur akan terus berjalan meski di tengah pandemi Covid-19 saat ini.
Kementerian PUPR dalam beberapa pekan ke depan akan melakukan reorganisasi balai di lingkungan Direktorat Jenderal (Ditjen) Cipta Karya, Bina Marga, Sumber Daya Air (SDA), dan pembentukan Balai Perumahan....
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menjamin kesiapan dan kemantapan infrastruktur jalan dan jembatan, baik jalan tol maupun jalan nasional.
Kami memastikan kemantapan pada jalan tol dan jalan nasional yang baik, termasuk menjaga agar satu wilayah tidak terisolir karena jalan dan jembatan putus.
Kementerian PUPR menyalurkan bantuan sosial berupa 56.125 kantung sembako senilai Rp10 miliar yang disalurkan secara serentak di 34 Provinsi di Indonesia.
Kementerian PUPR memberikan bantuan sosial berupa 56.125 kantung sembako senilai Rp10 miliar yang disalurkan secara serentak di 34 Provinsi di Indonesia.
Selain untuk memperlancar distribusi, preservasi jalan nasional di Jawa Timur bagian Selatan sepanjang 307 km ini juga bertujuan memangkas biaya logistik.
Program BSPS dilakukan dengan skema Padat Karya Tunai guna mempertahankan daya beli masyarakat dan mengurangi angka pengangguran dampak pandemi Covid-19.
Percepatan penyelesaian infrastruktur pasar dilakukan guna mendukung penyediaan fasilitas untuk memenuhi distribusi kebutuhan pokok, saat pandemi Covid-19.