Polisi masih mendalami motif kematian satu keluarga di Cirendeu, Ciputat Timur, Kota Tangerang Selatan (Tangsel). Satu keluarga yang meninggal dunia yakni AF (32), YL (28), dan AH (3).
George Sugama Halim (GSH), anak bos toko roti di Cakung, Jakarta Timur ditangkap polisi karena menganiaya pegawai perempuan di toko roti milik ayahnya.
Polisi masih mendalami motif dugaan bunuh diri satu keluarga di Kampung Poncol, Cirendeu, Ciputat Timur, Kota Tangerang Selatan, Banten, Minggu (15/12/2024).
Polisi telah menyerahkan berkas kasus dugaan pembunuhan yang dilakukan anak inisial MAS (14) terhadap ayah dan neneknya di Lebak Bulus, Cilandak, Jakarta Selatan, ke Kejari Jakarta Selatan.
Viral aksi dugaan penganiayaan yang dilakukan anak bos toko roti inisial GSH terhadap pegawai toko roti, DA di kawasan Cakung, Jakarta Timur. Polisi menyebutkan, telah memeriksa anak bos toko roti tersebut.
Polres Metro Jakarta Barat mengungkap fakta baru kasus tewasnya pasangan suami istri (pasutri), Sobirin (35) dan Ida Haryati (41) di Cengkareng, Jakarta Barat.
Polisi menangkap pria baju merah yang memukuli dokter koas di Palembang, Sumatera Selatan, Jumat (13/12/2024). Pria baju merah secara arogan dan membabi buta menganiaya dokter koas di toko kue Jalan Demang....
Jenazah Brigpol Tri Yudha yang gugur akibat dibacok oleh Orang Tak Dikenal di Lanny Jaya, Papua Pegunungan dievakuasi ke Jayapura, Papua, Kamis (12/12/2024) siang.
Kodam I/Bukit Barisan mulai mengaktifkan Tim Patroli Motoris Anti Begal di Kota Medan, Sumatera Utara. Gerakan ini sebagai sinyal keseriusan TNI membantu polisi dalam menciptakan kondisi Kamtibmas yang....
Mayat pria ditemukan di perkebunan sawit, Kabupaten Katingan, Kalimantan Tengah, beberapa waktu lalu. Setelah kejadian tim gabungan menangkap oknum polisi berpangkat Brigadir.
Personel Polisi Wanita (Polwan) Polres Metro Jakarta Pusat mengajak anak-anak korban kebakaran bernyanyi saat layanan trauma healing di posko pengungsian SDN Kebon Kosong 09, Jakarta, Rabu (11/12/2024).....
Polisi telah memeriksa ibu dari anak inisial MAS (14), AP yang menjadi saksi kunci di kasus pembunuhan MAS terhadap ayah kandung dan neneknya di kawasan Cilandak, Jakarta Selatan.
Ketua Umum Palang Merah Indonesia (PMI) periode 2024-2029, Jusuf Kalla (JK) melaporkan Agung Laksono ke Polisi buntut kisruh pencalonan Ketua PMI baru.
Pihak kepolisian menunjukkan video rekaman CCTV yang menampilkan aksi Aipda Robig Zaenudin, seorang polisi yang diduga menembak seorang siswa SMK di Semarang
Polisi menciduk influencer Ria Agustina atau Ria Beauty di kasus dugaan malapraktik kecantikan. Bukan hanya membuka praktik tanpa izin, Ria sejatinya tak memiliki latar belakang di bidang medis.