APBN 2024 menjadi APBN terakhir dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang difokuskan juga untuk mempercepat penurunan kemiskinan dan meningkatkan kesejahteraan.
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan bahwa hingga akhir Juli 2023 kinerja APBN terjaga positif, salah satunya surplus APBN yang mencapai Rp153,5 triliun.
Kinerja Anggaran Pendapatan Belanja Negara atau APBN semester I 2023 tetap solid usai melanjutkan tren surplus yang bikin Menkeu Sri Mulyani semakin percaya diri.
Menkeu, Sri Mulyani mengatakan, bahwa Indonesia termasuk ke dalam klasifikasi negara yang telah melewati triple challenges. Pandeminya ditangani, ekonominya pulih, dan APBNnya kembali sehat.
Perbaikan sejumlah akses jalan terutama ke akses wisata di Kabupaten Malang bakal segera dilakukan. Pasalnya saat ini perbaikan jalan itu dalam tahap tender setelah dianggarkan.
Menkeu Sri Mulyani Indrawati melaporkan bahwa Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara atau APBN hingga semester I-2023 mencatatkan surplus Rp152,3 triliun.
Menjelang tahun politik, pemerintah diminta tetap menggunakan APBN untuk program-program yang produktif, seperti penguatan sektor kesehatan dan pendidikan.
Presiden Jokowi meminta kementerian, lembaga, BUMN dan BUMD membelanjakan APBN dan APBD dengan lebih produktif. Jokowi juga menekankan pentingnya pengawasan.
Sri Mulyani mengungkapkan APBN terus menunjukkan kinerja yang baik. Defisit APBN terus mengecil 1,8% dibandingkan saat pandemi Covid-19 yang melebar sampai 6,1%.
Besarnya anggaran yang bakal dikucurkan pemerintah untuk pengadaan mobil listrik sebagai kendaraan dinas bagi PNS eselon I dan II terus mendapat sorotan.
Suasana gedung perkantoran di Jakarta, Kamis (25/5/2023). Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyampaikan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) mencatatkan surplus sebesar Rp234,7 triliun....
Menteri Keuangan Sri Mulyani menuturkan bahwa APBN Indonesia masih melanjutkan kinerja positif hingga akhir April 2023 dengan pendapatan Rp1.000,5 triliun.
Memperingati Hari Pendidikan Nasional yang disingkat Hardiknas setiap tanggal 2 Mei, Menkeu Sri Mulyani membeberkan realisasi APBN untuk anggaran prioritas pendidikan.
Menteri Keuangan Sri Mulyani menyebutkan bahwa manfaat Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) terasa dengan terwujudnya jalur Pantai Selatan Jawa.
Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar mendukung Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan terkait kebijakan terbaru investasi Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB).
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan bahwa saat ini Pemerintah Indonesia masih terus bernegosiasi terkait dengan tingkat suku bunga pinjaman dari....