Dari 22 negara tujuan penempatan pekerja migran Indonesia (PMI), sebanyak 14 perwakilan negara telah berkoordinasi dengan Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) dalam hal membuka akses masuk terhadap....
Setelah pemerintah memutuskan untuk menghentikan sementara penempatan Pekerja Migran Indonesia (PMI) ke luar negeri sejak Maret 2020, lalu. Kini Kemnaker tengah mengkaji untuk membuka kembali pengiriman....
BI mencatat posisi cadangan devisa nasional pada akhir Juni 2020 sebesar USD131,7 miliar, meningkat dibandingkan dengan posisi akhir Mei 2020 USD130,5 miliar.
Akhir Mei kemarin cadev Indonesia mengalami kenaikan menjadi US130,5 miliar. Angka itu lebih tinggi dibanding posisi akhir April yang sebesaar US127,9 miliar.
Cadangan devisa Mei yang sebesar USD130,5 miliar tersebut setara dengan pembiayaan 8,3 bulan impor atau 8 bulan impor dan pembayaran utang luar negeri pemerintah.
Analis saham dari PT Indosurya Bersinar Sekuritas, William Suryawijaya memprediksi IHSG berpotensi bergerak di zona hijau dengan berada di kisaran 4.811-5.089.
Ini finalisasi dengan investor dari Taiwan, di mana akan dibuat refinery yang terintegrasi dengan Petrokimia. Besarnya diharapkan mencapai USD12 miliar.
Selama pandemi lebih dari 2.000 hotel dan 8.000 restoran tutup dengan potensi hilang pendapatan Januari-April untuk hotel Rp30 triliun dan restoran Rp40 triliun.
BI menyebutkan, posisi cadangan devisa April tersebut setara dengan pembiayaan 7,8 bulan impor atau 7,5 bulan impor dan pembayaran utang luar negeri pemerintah.