Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo (kedua kanan) menerima maskot Motioncredit dari Direktur Utama PT MNC Finance Gabriel Mahjudin (kedua kiri) didampingi Managing Director Digital Financial....
PT MNC Finance dan MNC Guna Usaha Indonesia menandatangani kerja sama dengan PT Pos Indonesia (Posindo), di mana Posindo bertindak sebagai fronting agent.
MotionCredit merupakan aplikasi pembiayaan yang lahir dari tantangan dan kendala yang dialami yakni tentang proses pengajuan pembiayaan yang rumit dan lama.
Adira Finance bersinergi dengan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) menggelar Festival Kreatif Lokal (FKL).
PT Adira Dinamika Multi Finance, Tbk (Adira Finance) kembali menunjukkan komitmennya untuk turut mendukung pengembangan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif.
Sebagai bentuk dukungan terhadap UMKM di Jawa Tengah, MNC Finance Cabang Semarang berperan serta dalam acara UMKM Festival di Salatiga dengan membuka booth dan menyajikan berbagai promo menarik.
MNC Finance raih penghargaan sebagai Perusahaan Pembiayaan dengan kriteria Sangat Bagus untuk kinerja tahun 2021, dalam kategori Perusahaan Pembiayaan asset 1 sampai dengan 5 triliun.
BRI Finance (BRIF) menargetkan dapat meningkatkan total pembiayaan baru di atas Rp 5 triliun pada 2022. Ekspektasi itu berasal dari pembiayaan mobil baru, bekas, dan sepeda motor.
Adira Finance kembali menegaskan komitmennya dalam mendukung pertumbuhan ekonomi Indonesia, dengan menghadirkan berbagai program seperti tukar tambah kendaraan lama baik motor dan mobil dengan kendaraan....
Tren perekonomian Indonesia terus membaik hingga menjelang kuartal II 2022. Perbaikan ini bisa tercermin dari sisi konsumsi belanja masyarakat sepanjang kuartal II 2022 yang beranjak ke level tertinggi.
PT. Sinergi Inti Plastindo, Tbk dan Plastic Finance melakukan kolaborasi dalam pengolahan sampah plastik pada 5 Juni 2022, yang juga bertepatan dengan Hari Lingkungan Hidup Sedunia.
Edukasi finansial di kalangan mahasiswa terus dilakukan Akulaku Finance Indonesia. Kali ini, edukasi diberikan untuk kalangan mahasiswa UIN Raden Patah Palembang