Jubir Muda PKB Dira Martamin menyambut baik langkah politik Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri dan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) yang duduk satu meja KTT G20 di Bali.
Ada cerita menarik soal Prabowo yang sengaja menghindari atau mengambil jarak agar tidak menapak karpet merah yang khusus untuk kepala negara/kepala pemerintahan di G20 Bali.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi Pasar Badung, Kabupaten Badung, Bali, Kamis (17/11/2022) pagi, setelah perhelatan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 usai.
PT Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Tengah melalui DPPU Adi Soemarmo mendistribusikan Avtur untuk pesawat delegasi dari negara peserta Presidensi G20.
Menhan Prabowo Subianto menyempatkan diri berburu buku tua di sela-sela kegiatannya pada Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Bali, Rabu (16/11/2022).
Duta Besar Inggris untuk Indonesia Owen Jenkins mengapresiasi pelaksanaan Presidensi G20 Indonesia tahun ini. Owen terutama memuji tema yang diangkat yakni Recover Together, Recover Stronger.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi menutup Konferensi Tingkat Tinggi atau KTT G20 Bali dan melakukan konferensi pers bersama wartawan di auditorium Bali International Convention Centre, Nusa Dua, Rabu....
Salah satu yang menyita perhatian publik di KTT G20 Bali adalah kegiatan tanam mangrove. Penanaman mangrove bersama di Taman Hutan Raya Bali (Tahura) Ngurah Rai, Bali, Rabu (16/11/2022)
Konferensi Tingkat Tinggi ( KTT) G20 menghasilkan Bali Leaders Declaration yang disampaikan pada penutupan di Apurva Kempinski, Rabu (16/11/2022). Berdasarkan dokumen yang diterima MNC Portal Indonesia....