Meski kepuasaan masyarakat sangat tinggi terhadap pemerintahan Prabowo-Gibran, tapi sejumlah menteri dinilai berkinerja buruk dalam 100 hari kerja. Siapa saja mereka?
Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengaku mendengar kabar adanya menteri yang tidak sejalan dengan kebijakan Presiden Prabowo Subianto.
Menteri Agraria dan Tata Ruang ATR/Badan Pertahanan Negara (ATR/BPN) Nusron Wahid mengunjungi warga Desa Setiamekar, Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat yang menjadi korban penggusuran lahan.
Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan, Hasan Nasbi buka suara terkait pernyataan Presiden Prabowo Subianto yang mengancam akan memecat menteri yang tidak mau bergerak seirama demi kepentingan rakyat.....
Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro mendapat penilaian paling buruk berdasarkan hasil survei temuan riset Indonesia Social Insight (IDSIGHT).
Menteri PU Dody Hanggodo menyebut anggaran pembangunan IKN diblokir. Pemblokiran ini tidak lepas dari kebijakan efisiensi anggaran yang digencarkan Presiden.
Lembaga The Republic Institute merilis hasil survei kepuasan publik terkait kinerja Menteri Kabinet Merah Putih Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wapres Gibran Rakabuming Raka.
Jo Haylen yang menjabat Menteri Transportasi New South Wales mengundurkan diri dari jabatannya setelah terungkap menggunakan mobil kantor untuk keperluan pribadi.
Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait angkat bicara tentang isu perombakan kabinet atau reshuffle. Menurutnya, para menteri harus siap.
Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi mengaku belum mendapat kabar terkait rencana Presiden Prabowo Subianto merombak kabinet Merah Putih.
JAKARTA - Menteri HAM Natalius Pigai menyampaikan paparan saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi XIII DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (5/2/2025). Rapat kerja tersebut membahas masalah....
Ketua Harian DPP Partai Gerindra, Sufmi Dasco Ahmad menegaskan, Presiden Prabowo Subianto punya hak prerogatif untuk melakukan reshuffle menteri Kabinet Merah Putih.
TANGERANG Seorang warga di Kota Tangerang meluapkan kekesalannya atas kelangkaan gas elpiji 3 kilogram di warung-warung saat bertemu Menteri ESDM, Bahlil Lahadalia.Pria yang mengaku bernama Efendi itu....