Pemprov DKI Jakarta menyatakan sebanyak 10.429 sekolah di Ibu Kota menggelar pembelajaran tatap muka (PTM) 100% pada Senin (3/1/2022). Pemprov tetap meminta pelaksanaan PTM dilakukan dengan protokol kesehatan....
Pembelajaran Tatap Muka (PTM) 100 persen mulai diberlakukan di sejumlah wilayah hari ini, Senin (3/1), dengan jam pelajaran terbatas. Termasuk salah satunya di DKI Jakarta.
Mulai hari ini, sekolah di DKI Jakarta memberlakukan PTM terbatas. Penerapan PTM dilakukan setelah menyesuaikan kebijakan pemerintah pusat di saat masa pandemi Covid-19.
Puluhan ribu siswa dari berbagai tingkatan di daerah tertinggal, terdepan, dan terluar (3T) tercatat telah mulai mengakses platform pembelajaran online.
UI meraih 2 penghargaan dalam ajang Sistem Pembelajaran Daring Award (SPADA) 2021 yang digelar Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek).
Kemendikbudristek memberikan penghargaan Sistem Pembelajaran Daring (SPADA) kepada perguruan tinggi yang berperan aktif dalam meningkatkan pembelajaran daring.
Sebanyak 5 perguruan tinggi di Indonesia mendapat penghargaan SPADA Award dari Kemendikbudristek. Kelima kampus tersebut terbaik melaksanakan pembelajaran daring.
Universitas Padjadjaran meraih peringkat ke-4 sebagai perguruan tinggi dengan pelaksanaan pembelajaran daring terbaik di Indonesia berdasarkan penilaian Spada Kemendikbudristek.
Institut Teknologi Bandung (ITB) bakal mulai melakukan pembelajaran di Kampus ITB Cirebon pada Januari 2022 mendatang. Tahap pertama, ITB Cirebon akan membuka tujuh jurusan.
Bupati Maros mengeluarkan SE tentang Penyelenggaraan Pembelajaran Menjelang Libur Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 dalam rangka pencegahan dan pengendalian Covid-19.
Pemerintah Kabupaten Pinrang akan membuka seluruh sekolah dengan menerapkan Pembelajaran Tatap Muka (PTM), dari tingkat taman kanak-kanak hingga menengah pertama
Pemkot Depok kembali membuka Pembelajaran Tatap Muka (PTM) Terbatas pada Selasa, 30 November 2021. Sebelumnya PTM Terbatas di Kota Depok dihentikan sementara ketika ditemukan banyak kasus Covid-19 dan....
Platform pembelajaran online Cakap mengembangkan program upskilling kemampuan berbahasa dengan ekosistem pembelajaran dua arah berbasis digital yang memudahkan interaksi guru dan murid.
Ketua Umum PB Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Prof Dr Unifah Rosyidi mengatakan dunia pendidikan akan memasuki masa pembelajaran tatap muka (PTM Terbatas).
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok memutuskan menghentikan sementara kegiatan pembelajaran tatap muka (PTM). Hal ini menyusul meningkatnya kasus Covid-19 klaster sekolah.