Polisi menduga jaringan peredaran narkoba Irjen Pol Teddy Minahasa (TM) dkk tak hanya diedarkan oleh bandar sabu Alex Bonpis. Polisi masih terus memeriksa Alex Bonpis untuk memburu pelaku lain.
Ratusan aparat gabungan dari Direktorat Polda Metro Jaya dan Jajaran Polres Metro Jakarta Utara mendatangi sarang narkoba di Kampung Bahari, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Selasa (17/1).
Ratusan aparat gabungan dari Polda Metro Jaya dan Jajaran Polres Metro Jakarta Utara mendatangi sarang narkoba di wilayah Kampung Bahari, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Selasa (17/1/2023).
Sosok Alex Bonpis menjadi salah satu buronan kasus narkoba yang paling dicari penyidik Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya. Dia merupakan pelaut yang menjadi bandar narkoba di Kampung Bahari, Jakarta....
Mantan Kapolda Sumatera Barat Irjen Pol Teddy Minahasa dkk segera diadili di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Barat. Para tersangka yang terlibat kasus narkoba rencananya menjalani sidang pada Februari....
Petugas Kejaksaan menggiring tersangka kasus kejahatan narkoba Irjen Pol Teddy Minahasa (tengah) ke dalam mobil tahanan usai pelimpahan ke kejaksaan di Kejari Jakarta Barat, Jakarta Barat, Rabu (11/1/2023).....
Kejari Jakbar telah menerima penyerahan tahap II tersangka Teddy Minahasa dan enam tersangka lain beserta barang buktinya terkait kasus peredaran narkoba.
Tersangka dugaan kasus tindak pidana narkotika Irjen Pol Teddy Minahasa beserta enam tersangka lain tiba di Kejari Jakarta Barat. Berkas perkara Teddy Minahasa akan diserahkan ke Kejari Jakarta Barat....
Penyidik Polda Metro Jaya membawa Irjen Pol Teddy Minahasa ke Kejari Jakarta Barat. Mantan Kapolda Sumatera Barat ini mendapat pengawalan ketat dari Propam Polri.
Polda Metro Jaya memastikan mantan Kapolda Sumatera Barat, Irjen Pol Teddy Minahasa dalam kondisi sehat. Hari ini penyidik dijadwalkan melimpah Teddy beserta barang buktinya ke Kejaksaan Tinggi (Kejati)....
Kepolisian akan menyerahkan mantan Kapolda Sumatera Barat, Irjen Pol Teddy Minahasa beserta barang bukti ke Kejaksaan Tinggi (Kejati) DKI Jakarta, besok. Teddy Minahasa diduga mengendalikan penjualan....
Polda Metro Jaya menegaskan pencabutan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) Irjen Pol Teddy Minahasa terkait kasus dugaan peredaran narkoba tidak akan menghentikan proses hukum. Pencabutan BAP adalah hak dari....
Berkas perkara mantan Kapolda Sumatera Barat, Irjen Pol Teddy Minahasa dan 10 tersangka lainnya dalam kasus peredaran narkoba telah dilimpahkan ke Kejati DKI Jakarta. Total ada sebanyak 11 berkas tengah....
Kompol Kasranto dicopot dari jabatannya Kapolsek Kalibaru, Tanjung Priok, Jakarta Utara akibat terseret kasus narkoba yang melibatkan Irjen Pol Teddy Minahasa.
Kompol Kasranto dicopot dari jabatannya sebagai Kapolsek Kalibaru, Jakarta Utara karena terlibat dalam dugaan kasus narkoba bersama Irjen Pol Teddy Minahasa. Kasranto dimutasikan ke Yanma Polda Metro....
Irjen Pol Teddy Minahasa resmi mundur dari jabatannya sebagai Ketua Umum Harley Davidson Club Indonesia (HDCI) Pusat per tanggal 1 November 2022. Siapa pengganti Irjen Teddy Minahasa akan segera ditentukan.