Sekitar 95% Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) menyatakan, minatnya pada praktik-praktik usaha ramah lingkungan, dengan usaha milik perempuan menunjukkan minat yang lebih kuat.
Untuk memperkuat kolaborasi yang telah terjalin antara Kementerian Koperasi & UKM Republik Indonesia dan Yayasan Dharma Bhakti Astra (YDBA) maupun Astra dalam mengembangkan UMKM serta koperasi di tanah....
Teten Masduki memberikan dukungan terhadap upaya KPK melalui JAGA.ID yang telah menyediakan media untuk masyarakat dalam mengawal dan mengawasi program BPUM.
Menteri BUMN Erick Thohir menuturkan tugas Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki cukup berat, sebab pandemi memberikan pukulan berat terhadap kinerja UMKM.
Melihat maraknya kasus pinjaman online (pinjol) ilegal, Menkop UKM Teten Masduki memperingatkan masyarakat agar senantiasa waspada dan berhati-hati dengan pinjol ilegal berkedok Koperasi Simpan Pinjam....
Menteri Koperasi dan UKM, Teten Masduki memberi apresiasi kepada platform e-commerce Lazada yang berkomitmen untuk menutup akses cross-boarder untuk sejumlah produk impor.
Kemenkop UKM terus menindaklanjuti instruksi Jokowi terkait Korporatisasi Petani Indonesia dengan menjalin kerja sama dengan Kementerian Pertanian dan IPB.
Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki menekankan bahwa pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah harus mulai masuk ke produk-produk inovasi berbasis teknologi.
Masa lalu koperasi yang dianggap buruk memang masih menjadi tantangan pemerintah mengajak para pelaku usaha kecil untuk bergabung ke dalam wadah usaha itu.
Menteri Koperasi dan UKM, Teten Masduki meminta pelaku UKM di Bali harus mulai merubah pola pikir, yakni tidak menunggu datangnya turis untuk menjual produk.
Inovasi yang dilakukan Kabupaten Klungkung untuk mengembangkan koperasi dan UMKM berbasis ekonomi kreatif diapresiasi Menteri Koprasi dan UKM, Teten Masduki.