Bahlil Lahadalia mengungkapkan Muhammadiyah akan mendapatkan lahan tambang bekas Perjanjian Karya Pengusahaan Pertambangan Batubara PT Adaro Energy Tbk atau PT Arutmin Indonesia.
Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh membuka acara Kongres III Partai Nasdem di Jakarta Convention Centre (JCC), Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (25/8/2024) malam.
Istilah Raja Jawa menjadi perhatian banyak orang dalam dua hari terakhir. Ungkapan tersebut muncul ketika Bahlil Lahadalia menyinggungnya dalam pidato perdana usai terpilih menjadi Ketum Partai Golkar.
Presiden Jokowi hadir dalam Musyawarah Nasional (Munas) XI Partai Golkar di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (21/8/2024) malam.
Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia secara terang-terangan mengajak Presiden Joko Widodo (Jokowi) masuk menjadi bagian dari partai berlambang pohon beringin.
Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia menegaskan seluruh kader partainya akan mengawal Presiden Joko Widodo (Jokowi)-Wakil Presiden (Wapres) Maruf Amin hingga masa jabatannya berakhir.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebut Partai Golkar merupakan partai yang terbuka untuk siapa pun. Hal tersebut disampaikan Jokowi dalam sambutannya pada penutupan Musyawarah Nasional (Munas) XI Golkar....
Partai Golkar kembali menarik perhatian publik dengan pengangkatan Bahlil Lahadalia sebagai Ketua Umum baru menggantikan Airlangga Hartarto. Saksikan di iNews.