BMKG memprediksi cuaca ekstrem berupa hujan sedang hingga lebat akan berpotensi terjadi pada saat periode mudik Lebaran pada tanggal 5 hingga 11 April 2024.
Kabar gembira bagi para pecinta wisata alam! Akses pelayaran ke Taman Nasional (TN) Komodo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT) telah kembali normal setelah cuaca di kawasan tersebut membaik.
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyebut sebanyak 6 wilayah kecamatan di Kota Semarang terdampak banjir. Wilayah yang terendam banjir pada Minggu (17/3/2024) sudah menurun menjadi 4 kecamatan,....
Banjir yang terjadi di beberapa wilayah Jawa Tengah akan diantisipasi dengan modifikasi atau rekayasa cuaca. Kepala BNPB Letjen Suharyanto mengatakan, modifikasi cuaca ini untuk mengantisipasi cuaca ekstrem....
BNPB mengimbau kepada masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi bencana alam susulan yang terjadi di wilayah Grobogan, Jawa Tengah dan sekitarnya.
Ombak tinggi menerjang kawasan pesisir selatan pantai di Kabupaten Malang. Hal ini membuat pengelola menutup aktivitas wisata sejumlah pantai di pesisir selatan. Terjangan ombak tinggi ini terekam oleh....
Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati menekankan pentingnya membangun kepercayaan publik melalui akurasi serta peralatan modern prakiraan cuaca menyambut musim mudik Lebaran 2024.
BMKG telah mengeluarkan peringatan dini potensi hujan sedang hingga lebat masih berpotensi mengguyur wilayah DKI Jakarta pada hari ini, Sabtu (16/3/2024).
Pengelola kawasan Taman Hutan Raya (Tahura) Raden Soerjo, menutup akses pendakian dan wisata alam di Gunung Arjuno-Penanggungan dan beberapa lokasi lainnya. Penutupan ini dilakukan mulai 13 Maret hingga....
Beginilah video amatir yang merekam detik-detik terjadinya angin kencang yang disertai hujan deras di Pelabuhan Merak, Banten, Jumat (15/3/2024) dini hari.
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan banjir dan cuaca ekstrem saat ini mendominasi kejadian bencana di Pulau Jawa, khususnya di Madura, Semarang, Demak, juga Pekalongan.
PT Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan (ASDP) Ferry Cabang Kupang menutup semua rute penyeberangan di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) dampak cuaca ekstrem daerah itu.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengungkapkan prakiraan cuaca pada Kamis (14/3/2024) khusus Kota Depok, Kabupaten dan Kota Bogor akan diterpa hujan yang disertai angin kencang.
Cuaca ekstrem berupa hujan deras dan angin kencang yang melanda Kabupaten Sumba Timur menumbangkan sejumlah pohon dan menimpa bangunan sekolah serta mess guru. Tidak ada korban jiwa atau terluka karena....
2 mahasiswa Unair tengah menjalani studi double degree di Queensland University of Technology (QUT) Australia. Cuaca yang sangat dingin menjadi satu tantangannya.