Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjadi Inspektur Upacara HUT ke-79 TNI yang digelar di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Sabtu (5/10/2024).
Tahun ini, TNI berusia 79 tahun. Adapun puncak acara HUT ke-79 pun akan kembali digelar dengan serangkaian atraksi dan hiburan rakyat yang direncanakan hari ini Sabtu 5 Oktober 2024 di Lapangan Monas....
Prajurit Komando Pasukan Khusus (Kopassus) memamerkan teknik rappelling, yakni turun dari ketinggian menggunakan tali dalam gladi bersih HUT ke-79 TNI.
Bus Transjakarta mengangkut penumpang di Halte Karet, Jakarta, Jumat (4/10/2024). Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melalui Dinas Perhubungan menyiapkan tarif spesial angkutan umum di momen HUT TNI. Tarif....
Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto beserta tiga kepala staf TNI dan jajaran petinggi Mabes TNI dan markas besar angkatan berziarah ke TMP Nasional Utama Kalibata.
Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto melakukan tabur bunga dalam rangka ziarah nasional menjelang HUT ke-79 TNI, Jumat (4/10/2024). Ziarah nasional dilakukan di Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta....
Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto beserta jajaran melakukan tabur bunga dalam rangka ziarah nasional menjelang HUT ke-79 TNI di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta Selatan, Jumat (4/10/2024).
TNI menggelar gladi bersih dilakukan menjelang hari ulang tahun (HUT) ke-79. Perayaan akan digelar pada 5 Oktober 2024 di kawasan Monumen Nasional (Monas).
Jelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Tentara Nasional Indonesia (TNI) terus melakukan persiapan Gladi bersih upacara dilakukan di kawasan Monumen Nasional (Monas).
Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono mengimbau pekerja di sekitaran Monas dan Sudirman-Thamrin agar bekerja dari rumah atau WFH karena ada persiapan HUT TNI.