Plt Ketua Umum DPP PPP Muhamad Mardiono menilai, perkembangan dinamika politik di DPW PPP DKI Jakarta sangat baik, khususnya untuk menghadapi Pemilu 2024.
Partai Persatuan Pembangunan (PPP) memberikan peluang bagi kaum disabilitas terlibat dalam demokrasi. Salah satunya lewat pencalonan anggota legislatif.
PPP menggelar pelatihan bagi para saksi yang akan diterjunkan pada Pemilu 2024. Pelatihan yang diikuti perwakilan Lembaga Saksi Provinsi digelar di Jakarta selama 3 hari, Rabu-Jumat (8-10/11/2023).
Anggota Komisi II DPR dari Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Achmad Baidowi mengingatkan kepada pemerintah tidak menyalahgunakan kewenangannya dalam pelaksanaan Pilpres 2024.
PPP menggelar training of trainer lembaga saksi pemilu bagi perwakilan se-Indonesia di Jakarta. Kegiatan ini sebagai bentuk ikhtiar dalam memenangkan Pemilu 2024.
Kampanye Ganjar-Mahfud di Jateng diyakini akan mampu mendongkrak suara PPP. Meskipun Jateng dikenal sebagai kandang PDIP yang berada satu koalisi dengan PPP.
Polikus PPP Achmad Baidowi mengungkapkan optimismenya terhadap Ketua MKMK Jimly Asshiddiqie dalam mengambil putusan terkait dugaan pelanggaran kode etik Anwar Usman cs.
Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan partai berlambang Kakbah itu menarget mendapat 13 kursi DPRD Provinsi Jateng di Pemilu 2024....
Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Sandiaga Uno menargetkan 11 juta suara untuk kemenangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD dalam Pilpres 2024 mendatang.
Sekretaris Fraksi PPP DPR Achmad Baidowi mengatakan rancangan Dana Abadi Pesantren yang dilontarkan oleh pasangan Capres dan Cawapres, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka bukanlah program baru.
Partai Persatuan Pembangunan (PPP) menilai pasangan bakal calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka masih potensial dipermasalahkan. PPP menilai berhasilnya Gibran....
Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Sandiaga Uno menyatakan all out memenangkan pasangan Ganjar Pranowo - Mahfud MD di Pilpres 2024.