Pilkada 2020 serentak akan dilaksanakan di 270 wilayah di Indonesia yang meliputi 9 provinsi, 224 kabupaten, dan 37 kota, besok pada Rabu, 9 Desember 2020.
Komisioner KPU RI Evi Novida Ginting Manik mengatakan, untuk mencegah terjadi kerumunan massa di TPS, pihaknya membagi waktu pemilihan mulai pukul 07.00 hingga 13.00 WIB.
MPI yang membawahi tiga portal Okezone, Sindonews, dan iNews.id, menggelar live quick count Pilkada 2020. Perhitungan cepat dilakukan bekerja sama dengan lembaga survei Charta Politika.
MNC Portal Indonesia (MPI) yang membawahi tiga portal Okezone, Sindonews, dan iNews.id akan menggelar live streaming dan live quick count Pilkada 2020.
Polda Jatim menerjunkan sebanyak 15.539 personel untuk pengamanan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di Jatim. Seluruh personel tersebut akan berjaga
Pemilu Kepala Daerah (Pilkada) serentak akan dilaksanakan 9 Desember mendatang. Kekhawatiran terhadap penularan virus Corona terjadi di tengah masyarakat.
PT Pertamina (Persero) Pemasaran Regional Jawa Timur, Bali dan Nusa Tenggara (Jatimbalinus) memastikan pasokan Bahan Bakar Minyak (BBM) dan elpiji tetap
PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara dan Sulawesi Barat menjamin pasokan listrik menjelang Pilkada serentak, Natal 2020
Pelaksanaan pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak tinggal 3 hari lagi. Tanggal 9 Desember mendatang sebanyak 100.359.152 pemilih akan berbondong-bondong menuju tempat pemungutan suara (TPS).
Polda Sulawesi Barat (Sulbar) secara resmi melepas 337 personel pada upacara pergeseran pasukan (Serpas) di Lapangan Mapolda Sulbar, minggu (06/12/20).
Menyambut Pilkada Serentak yang akan digelar pada 9 Desember 2020 mendatang, Warga Muda menggelar webinar Warga Muda Jaga Pilkada bertema Siap Menang, Siap Kalah. Perkumpulan Warga Muda mengajak pemuda....
Personel polisi yang dikerahkan untuk mengamankan Pilkada Serentak 2020 di Jateng tidak diperkenankan membawa senjata api selama pengamanan berlangsung.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jabar memastikan bahwa logistik hingga penerapan protokol kesehatan sudah siap 100%. Hampir seluruh logistik sudah didistribusikan.
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) mengerahkan sekitar 38.000 personel pengawasan untuk mengawasi jalannya Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak
Pekerja menghias kue ulang tahun bertema pilkada serentak di sebuah industri rumahan pembuat cokelat, Palembang, Sumatera Selatan, Jumat (4/11/2020). Kue ulang tahun yang menjadi penanda penyelengaraan....